Iklan

Pertanyaan

Pada saat Aman datang ke salah satu daerah Aceh, ia menyaksikan suatu kenyataan yang disebut tahu mertua, yaitu antara mertua dan menantu tidak boleh saling bertemu. Sedangkan di daerahnya tidak demikian. Dari perbedaan tersebut, Aman dapat mengambil kesimpulan bahwa ....

Pada saat Aman datang ke salah satu daerah Aceh, ia menyaksikan suatu kenyataan yang disebut tahu mertua, yaitu antara mertua dan menantu tidak boleh saling bertemu. Sedangkan di daerahnya tidak demikian. Dari perbedaan tersebut, Aman dapat mengambil kesimpulan bahwa ....

  1. ​​​​​​ada perbedaan tata nilai menurut tempatnya

  2. ​​​​​​tiap daerah mempunyai sistem kekeluargaan yang berbeda

  3. ​​​​​​tiap daerah memiliki peranan yang berbeda-beda

  4. ​​​​​​hidup harus dalam keanekaragaman kebudayaan dan tata nilai

  5. ​​​​​​seharusnya tiap daerah mempunyai kesamaan nilai

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

13

:

49

:

08

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

yang dialami oleh Aman ketika ia melihat adanya perbedaan antara di Aceh dan di tempat ia tinggal adalah bukti bahwa adanya nilai dan norma yang berbeda di tempat tersebut. Berdasarkan penjelasan tersebut, maka jawaban yang tepat adalah A.

yang dialami oleh Aman ketika ia melihat adanya perbedaan antara di Aceh dan di tempat ia tinggal adalah bukti bahwa adanya nilai dan norma yang berbeda di tempat tersebut. Berdasarkan penjelasan tersebut, maka jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Nilai dan norma di setiap tempat tidak selalu sama. Oleh karena itu yang dialami oleh Aman ketika ia melihat adanya perbedaan antara di Aceh dan di tempat ia tinggal adalah bukti bahwa adanya nilai dan norma yang berbeda di tempat tersebut. Berdasarkan penjelasan tersebut, maka jawaban yang tepat adalah A.

Nilai dan norma di setiap tempat tidak selalu sama. Oleh karena itu yang dialami oleh Aman ketika ia melihat adanya perbedaan antara di Aceh dan di tempat ia tinggal adalah bukti bahwa adanya nilai dan norma yang berbeda di tempat tersebut. Berdasarkan penjelasan tersebut, maka jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

4

nur cahya

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Keluarga XXX tidak membuat ketupat pada perayaan hari raya Idul Fitri. Mereka bosan dengan ketupat dan ingin menyajikan menu lain yang lebih bervariasi yang belum pernah dicobanya. Akhirnya keluarga t...

6

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia