Iklan

Iklan

Pertanyaan

Tuliskan asal usul dan sanksi dari setiap norma yang berlaku di masyarakat!

Tuliskan asal usul dan sanksi dari setiap norma yang berlaku di masyarakat!space space

Iklan

I. Sari

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Poin yang ditanyakan adalahasal usul dan sanksi dari setiap norma yang berlaku di masyarakat. Norma yang berlaku di masyarakat ada 4 (empat), berikut asal-usul dan sanksi setiap normanya: Norma agama Sumber asalnya norma ini adalah dari Tuhan , sanksi apabila melanggarnya berupa dosa atau hukuman akan diberikan setelah manusia meninggal dunia berlaku pada masing-masing agama yang dianutnya. Norma kesusilaan Sumber asalnya norma ini adalah dari hati nurani manusia , sanksi yang didapatkan berupa penyesalan atau dikucilkan sesuia dengan adat dan tradisi yang berlaku. Norma hukum Sumber asalnya norma ini adalah dari negara/pemerintah , sanksi yang didapatkan berupa denda atau penjara/hukuman. Norma kesopanan Sumber asalnya dari pergaulan manusia , sanksi yang didapatkan sesuai dengan adat dan tradisi yang diberlakukan .

Poin yang ditanyakan adalah asal usul dan sanksi dari setiap norma yang berlaku di masyarakat.

Norma yang berlaku di masyarakat ada 4 (empat), berikut asal-usul dan sanksi setiap normanya:

  1. Norma agama
    Sumber asalnya norma ini adalah dari Tuhan, sanksi apabila melanggarnya berupa dosa atau hukuman akan diberikan setelah manusia meninggal dunia berlaku pada masing-masing agama yang dianutnya.
  2. Norma kesusilaan
    Sumber asalnya norma ini adalah dari hati nurani manusia, sanksi yang didapatkan berupa penyesalan atau dikucilkan sesuia dengan adat dan tradisi yang berlaku.
  3. Norma hukum
    Sumber asalnya norma ini adalah dari negara/pemerintah, sanksi yang didapatkan berupa denda atau penjara/hukuman.
  4. Norma kesopanan
    Sumber asalnya dari pergaulan manusia, sanksi yang didapatkan sesuai dengan adat dan tradisi yang diberlakukan.space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

67

Myiesha N.N

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan empat macam norma berdasarkan bidangnya berserta contohnya masing-masing dua!

4

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia