Iklan

Pertanyaan

Pada persilangan monohibrid mawar merah (MM) dan mawar putih (mm) dihasilkan keturunan pertamanya mawar merah. Jika keturunan pertama disilangkan sesamanya, maka dihasilkan F2 sebanyak 48 bunga. Jumlah bunga yang berwarna putih pada F2 adalah ....

Pada persilangan monohibrid mawar merah (MM) dan mawar putih (mm) dihasilkan keturunan pertamanya mawar merah. Jika keturunan pertama disilangkan sesamanya, maka dihasilkan F2 sebanyak 48 bunga. Jumlah bunga yang berwarna putih pada F2 adalah ....space 

  1. 1undefined 

  2. 3undefined 

  3. 12undefined 

  4. 36undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

42

:

09

Iklan

R. Yumna

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pilihan jawaban yang tepat adalah C.

pilihan jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Keturunan pertama (F1) antara persilangn mawar merah (MM) dan mawar putih (mm) adalah mawar merah yang memiliki genetipe Mm. Jika mawar merah (Mm) disilangkan dengan sesamanya mawah merah (Mm), maka diperoleh keturunan kedua (F2) yaitu, mawar merah (MM), mawar merah (Mm), dan mawar putih (mm). Rasio perbandingan genotipe dari persilangan tersebut adalah MM : Mm : mm = 1 : 2 : 1 Rasio perbandingan fenotipe dari persilangan tersebut adalah mawar merah : mawar putih = 3 : 1 Jika jumlah keturunan ke dua (F2) adalah 48 bunga, maka : Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.

Keturunan pertama (F1) antara persilangn mawar merah (MM) dan mawar putih (mm) adalah mawar merah yang memiliki genetipe Mm. Jika mawar merah (Mm) disilangkan dengan sesamanya mawah merah (Mm), maka diperoleh keturunan kedua (F2) yaitu, mawar merah (MM), mawar merah (Mm), dan mawar putih (mm).undefined 
Rasio perbandingan genotipe dari persilangan tersebut adalah MM : Mm : mm = 1 : 2 : 1undefined 
Rasio perbandingan fenotipe dari persilangan tersebut adalah mawar merah : mawar putih = 3 : 1undefined 
Jika jumlah keturunan ke dua (F2) adalah 48 bunga, maka :undefined 
begin mathsize 14px style J u m l a h space b u n g a space m a w a r space m e r a h space equals space 3 over 4 space cross times space 48 space equals space 36 end style
begin mathsize 14px style J u m l a h space b u n g a space m a w a r space p u t i h space equals space 1 fourth space cross times 48 space equals space 12 end style

Dengan demikian, pilihan jawaban yang tepat adalah C.undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

267

Fitri Arini

Ini yang aku cari! Pembahasan lengkap banget Mudah dimengerti Bantu banget Makasih ❤️

Muhammad Husni Al Haris

Makasih ❤️

Laurelliya Rameyza

Makasih ❤️

Lix Pinpin

Pembahasan lengkap banget Ini yang aku cari!

Suyanti Suyanti

Mudah dimengerti

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!