Iklan

Pertanyaan

Pada perkembangan awal transportasi dalam menjalankan sistem pemerintahan, transportasi dapat menjadi salah satu sarana untuk ...

Pada perkembangan awal transportasi dalam menjalankan sistem pemerintahan, transportasi dapat menjadi salah satu sarana untuk ...

  1. mengintegrasikan berbagai wilayah di Indonesia

  2. menyediakan jasa bagi perjalanan

  3. pertukaran informasi antardaerah di Indonesia

  4. meningkatkan keamanan negara

  5. pelayanan bagi  masyarakat antardaerah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

50

:

38

Klaim

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.

Pembahasan

Pada perkembangan awal,transportasi dapat menjadi salah satu sarana untuk mengintegrasikan berbagai wilayah di Indonesia. Transportasi merupakan unsur vital dalam kehidupan bangsa dan dalam memupuk kesatuan dan persatuan bangsa. Dalam sistem pemerintahan, transportasi menjadi sarana yang sangat penting dalam menunjang keberhasilan pembangunan nasional, terlebih mengingat Indonesia merupakan negara kepulauan, sehingga transportasi sangat dibutuhkan untuk menjangkau wilayah-wilayah pedalaman atau pulau-pulau lain. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Pada perkembangan awal, transportasi dapat menjadi salah satu sarana untuk mengintegrasikan berbagai wilayah di Indonesia. Transportasi merupakan unsur vital dalam kehidupan bangsa dan dalam memupuk kesatuan dan persatuan bangsa. Dalam sistem pemerintahan, transportasi menjadi sarana yang sangat penting dalam menunjang keberhasilan pembangunan nasional, terlebih mengingat Indonesia merupakan negara kepulauan, sehingga transportasi sangat dibutuhkan untuk menjangkau wilayah-wilayah pedalaman atau pulau-pulau lain.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Sarana transportasi yang ada, baik darat, laut, maupun udara memegang peranan vital dalam aspek sosial-ekonomi melalui fungsi ...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia