Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pada pembelahan meiosis, kromosom sehomolog mengalami crossing over. SEBAB Kromosom sehomolog berasal dari satu induk.

Pada pembelahan meiosis, kromosom sehomolog mengalami crossing over.

SEBAB

Kromosom sehomolog berasal dari satu induk.

  1. Pernyataan benar, alasan benar, dan keduanya menunjukkan hubungan sebab dan akibat. 

  2. Pernyataan benar, alasan benar, tetapi keduanya tidak menunjukkan hubungan sebab dan akibat. 

  3. Pernyataan benar dan alasan salah. 

  4. Pernyataan salah dan alasan benar. 

  5. Pernyataan dan alasan salah. 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah C.

jawaban yang benar adalah C.undefined 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Salah satu peristiwa yang membedakan meiosis dengan mitosis adalah terjadinya pindah silang ( crossing over ) pada sel yang mengalami meiosis. Crossing over berfungsi meningkatkan variasi genetik pada sel anakan (sel gamet) yang dihasilkan. Proses crossing over terjadi pada setiap pasangan kromosom homolog. Kromosom homolog adalah sepasang kromosom dengan set gen yang mengatur karakteristik yang sama, namun satu berasal dari kromosom paternal(induk jantan) dan satu berasal dari kromosom maternal (induk betina). Maka, pernyataan sebab benar, sedangkan alasannya salah. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah C.

Salah satu peristiwa yang membedakan meiosis dengan mitosis adalah terjadinya pindah silang (crossing over) pada sel yang mengalami meiosis. Crossing over berfungsi meningkatkan variasi genetik pada sel anakan (sel gamet) yang dihasilkan. Proses crossing over terjadi pada setiap pasangan kromosom homolog. Kromosom homolog adalah sepasang kromosom dengan set gen yang mengatur karakteristik yang sama, namun satu berasal dari kromosom paternal (induk jantan) dan satu berasal dari kromosom maternal (induk betina).

Maka, pernyataan sebab benar, sedangkan alasannya salah.

Dengan demikian, jawaban yang benar adalah C.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Syifa Salsabilla

Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pasangan kromosom homolog pada subfase pakiten meiosis I terlihat sebagai tetrad. SEBAB Kromosom berduplikasi dengan sentromer tetap menyatu.

5

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia