Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pada masa Pemerintahan Orde Baru terjadi gejolak politik di Timor Timur. Gejolak politik di Timor Timur tersebut terjadi karena....

Pada masa Pemerintahan Orde Baru terjadi gejolak politik di Timor Timur. Gejolak politik di Timor Timur tersebut terjadi karena....space  

  1. perjuangan revolusioner dari Fretilinundefined 

  2. pergantian kepemimpinan dalam tubuh partaiundefined 

  3. peningkatan kesadaran politik rakyat Timor Timurundefined 

  4. perbedaan pendapat mengenai masa depan Timor Timurundefined 

  5. persaingan UDT dan Fretilin dalam memperebutkan kekuasaanundefined 

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Iklan

Pembahasan

Timor Timur (atau sekarang disebut dengan Timor Leste) adalah wilayah yang pernah berintegrasi dan menjadi bagian dari Indonesia sejak tahun 1976sampai dengan 1999. Integrasi tersebut dilatarbelakangi oleh iklim perpolitikan internal di Timor Timur sebelum tahun 1976yang dirasakanmemanas ketika ketiga partai politikmemiliki cita-cita berbeda terhadap masa depan rakyat Timor Timur. UDT menginginkan Timor Timur rnerdeka secara bertahap dan berada di bawah Portugis. Frente Revoluciondria de Timor Leste lndependente menginginkan kemerdekaan secepatnya yang merdeka sepenuhnya.Adapun Apodeti berpandangan bahwa bergabungnya Timor Timur ke Indonesia merupakan pilihan yang terbaik. Perbedaan pendapat mengenai cita-cita bangsainilah yang memicu keretakan partai politik yang ada di Timor Timur. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Timor Timur (atau sekarang disebut dengan Timor Leste) adalah wilayah yang pernah berintegrasi dan menjadi bagian dari Indonesia sejak tahun 1976 sampai dengan 1999. Integrasi tersebut dilatarbelakangi oleh iklim perpolitikan internal di Timor Timur sebelum tahun 1976 yang dirasakan memanas ketika ketiga partai politik memiliki cita-cita berbeda terhadap masa depan rakyat Timor Timur. UDT menginginkan Timor Timur rnerdeka secara bertahap dan berada di bawah Portugis. Frente Revoluciondria de Timor Leste lndependente menginginkan kemerdekaan secepatnya yang merdeka sepenuhnya. Adapun Apodeti berpandangan bahwa bergabungnya Timor Timur ke Indonesia merupakan pilihan yang terbaik. Perbedaan pendapat mengenai cita-cita bangsa inilah yang memicu keretakan partai politik yang ada di Timor Timur.undefined

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Titik mula integrasi Timor Timur menjadi wilayah Indonesia berawal ketika terjadi kudeta militer di Portugal pada 25 April 1974. Kudeta tersebut menumbangkan Presiden Americo Tomas serta Perdana Mente...

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia