Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pada masa kolonial Belanda masyarakat Indonesia mengikuti gaya hidup orang-orang Eropa karena ....

Pada masa kolonial Belanda masyarakat Indonesia mengikuti gaya hidup orang-orang Eropa karena ....

  1. budaya lokal dianggap tidak sesuai perkembangan zaman

  2. budaya Eropa ditetapkan sebagai budaya resmi di Indonesia

  3. gaya hidup masyarakat lokal menghabiskan biaya lebih mahal

  4. gaya hidup orang Eropa lebih sederhana tetapi berkelas

  5. budaya Eropa dianggap sebagai budaya paling modern

Iklan

A. NIZAR

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Surabaya

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Ketika bangsa Belanda menguasai Hindia Belanda, secara tidak langsung juga membawa pengaruh terhadap gaya hidup masyarakat. Orang-orang Belanda memiliki gaya hidup yang jauh berbeda dengan bangsa Indonesia. Kedudukan mereka yang lebih tinggi tentu menyebabkan pergeseran budaya dimana budaya Eropa dianggap lebih tinggi daripada budaya lokal.

Ketika bangsa Belanda menguasai Hindia Belanda, secara tidak langsung juga membawa pengaruh terhadap gaya hidup masyarakat. Orang-orang Belanda memiliki gaya hidup yang jauh berbeda dengan bangsa Indonesia. Kedudukan mereka yang lebih tinggi tentu menyebabkan pergeseran budaya dimana budaya Eropa dianggap lebih tinggi daripada budaya lokal.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

42

Raihana Hafidza

Makasih ❤️

Fadhillah mubarok srg

Jefri to lo l

tata prahesti

Pembahasan tidak menjawab soal Jawaban tidak sesuai

Fitriah Hikmah

Jawaban tidak sesuai

Shayy

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan uraian berikut! Pada awal abad XX masyarakat Indonesia mulai mengenakan pakaian berdasarkan waktu pemakaian. Sebagai contoh, saat bersantai di rumah pakaian yang dikenakan ad...

56

2.2

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia