Iklan

Pertanyaan

Pada dasarnya tujuan Gerakan Reformasi, adalah ...

Pada dasarnya tujuan Gerakan Reformasi, adalah ...

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

02

:

23

:

25

:

41

Klaim

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Reformasi dapat diartikan sebagai perubahan terhadap suatu sistem yang sudah ada di suatu masa. Dalam konteks sejarah di Indonesia, reformasi yang terjadi pada tahun 1998, merupakan suatu gerakan yang terjadi sebagai rasa ketidakpuasan dan kekecewaan rakyat diwakili oleh segenap mahasiswa dan rakyat pada umumnya terhadap pemerintah. Berbagai faktor yang membuat kekecewaan itu di antaranya:krisis ekonomi yang dimulai sejak Juli 1997,pengangkatan kembali Suharto sebagai presiden oleh MPR, danpraktik Korupsi, Kolusi dan Nepotisme yang merajarela. Singkatnya, Reformasi 1998 dilatarbelakangi oleh penyelewangan terhadap Konstitusi Negara dan Pancasila. Adapun tujuan Reformasi 1998, menghendaki beberapa perubahan sebagai berikutL menata kembali seluruh struktur kenegaraan, termasuk perundangan dan konstitusi yang dalam penerapannya jauh menyimpang, perbaikan di bidang ekonomi, politik, sosial budaya dan keamanan, dan menghapus dan menghilangkan cara-cara hidup Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (KKN) dan tindak otoriter lain dalam penerapan kebijakan pemerintah. Dengan begitu, pada intinya tujuan Reformasi 1998adalah mengembalikan kembali tata hidup kenegaraan berdasarkan konstitusi dan Pancasila.

Reformasi dapat diartikan sebagai perubahan terhadap suatu sistem yang sudah ada di suatu masa. Dalam konteks sejarah di Indonesia, reformasi yang terjadi pada tahun 1998, merupakan suatu gerakan yang terjadi sebagai rasa ketidakpuasan dan kekecewaan rakyat diwakili oleh segenap mahasiswa dan rakyat pada umumnya terhadap pemerintah. Berbagai faktor yang membuat kekecewaan itu di antaranya: krisis ekonomi yang dimulai sejak Juli 1997, pengangkatan kembali Suharto sebagai presiden oleh MPR, dan praktik Korupsi, Kolusi dan Nepotisme yang merajarela. Singkatnya, Reformasi 1998 dilatarbelakangi oleh penyelewangan terhadap Konstitusi Negara dan Pancasila. 

Adapun tujuan Reformasi 1998, menghendaki beberapa perubahan sebagai berikutL

  • menata kembali seluruh struktur kenegaraan, termasuk perundangan dan konstitusi yang dalam penerapannya jauh menyimpang,
  • perbaikan di bidang ekonomi, politik, sosial budaya dan keamanan, dan
  • menghapus dan menghilangkan cara-cara hidup Korupsi, Kolusi dan Nepotisme (KKN) dan tindak otoriter lain dalam penerapan kebijakan pemerintah.

Dengan begitu, pada intinya tujuan Reformasi 1998 adalah mengembalikan kembali tata hidup kenegaraan berdasarkan konstitusi dan Pancasila.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Mengapa Soeharto mengundurkan diri?

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia