Iklan

Pertanyaan

Organisasi yang membawa benih-benih Marxisme yang pertama masuk ke wilayah Indonesia adalah....

Organisasi yang membawa benih-benih Marxisme yang pertama masuk ke wilayah Indonesia adalah....

  1. Partai Buruh Sosial Demokrat

  2. Sarekat Dagang Islam

  3. ISDV

  4. Central Sarekat Islam

  5. Partai Komunis Indonesia

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

03

:

39

Klaim

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Munculnya pergerakan nasional di Indonesia disebabkan karena masuknya paham-paham baru ke Indonesia. Paham yang masuk ke Indonesia salah satunya adalah paham Marxisme. Paham Marxisme dibawa oleh seorang tokoh dari Belanda yang bernama Henk Sneevliet. Sneevliet mendirikan ISDV di Belanda dan mulai menyebarkan pengaruhnya melalui organisasi-organisasi bangsa Indonesia yang memiliki pengaruh luas, contohnya Sarekat Islam. Adanya ISDV merupakan cikal bakal kelahiran PKI.

Munculnya pergerakan nasional di Indonesia disebabkan karena masuknya paham-paham baru ke Indonesia. Paham yang masuk ke Indonesia salah satunya adalah paham Marxisme. Paham Marxisme dibawa oleh seorang tokoh dari Belanda yang bernama Henk Sneevliet. Sneevliet mendirikan ISDV di Belanda dan mulai menyebarkan pengaruhnya melalui organisasi-organisasi bangsa Indonesia yang memiliki pengaruh luas, contohnya Sarekat Islam. Adanya ISDV merupakan cikal bakal kelahiran PKI.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Anindya Vena

Jawaban tidak sesuai Pembahasan tidak lengkap Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Pertanyaan serupa

Istilah Nasional berarti bahwa pergerakkan-pergerakkan tersebut merupakan pergerakan yang bercita-cita nasional yaitu cita-cita mencapai kemerdekaan bangsa. Seusai Perang Dunia I tahun 1918, jumlah pe...

1

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia