Iklan

Pertanyaan

Nilai dan norma dibutuhkan oleh masyarakat untuk ….

Nilai dan norma dibutuhkan oleh masyarakat untuk ….  

  1. bisa bertahan hidup undefined 

  2. tidak dianggap menyimpang undefined 

  3. tetap eksis atau dikenal oleh setiap anggota masyarakat undefined 

  4. memenuhi kebutuhan rasa aman, nyaman, serta terciptanya ketertiban undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

06

:

32

:

39

Iklan

M. Robo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D. undefined 

Pembahasan

Kebutuhan manusia sangatlah beragam. Beberapa diantaranya adalah rasa aman, nyaman, dan tertib. Kebutuhan ini bisa dipenuhi dengan kerja sama antarindividu. Manusia membutuhkan kenyamanan dan ketertiban, sehingga diciptakanlah nilai dan norma yang digunakan sebagai pedoman tata cara berperilaku di masyarakat. Jika tata laku individu/kelompok sudah sesuai nilai dan norma, berarti individu/kelompok sudah berusaha memenuhi kebutuhan manusia akan ketertiban. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Kebutuhan manusia sangatlah beragam. Beberapa diantaranya adalah rasa aman, nyaman, dan tertib. Kebutuhan ini bisa dipenuhi dengan kerja sama antarindividu. Manusia membutuhkan kenyamanan dan ketertiban, sehingga diciptakanlah nilai dan norma yang digunakan sebagai pedoman tata cara berperilaku di masyarakat. Jika tata laku individu/kelompok sudah sesuai nilai dan norma, berarti individu/kelompok sudah berusaha memenuhi kebutuhan manusia akan ketertiban. Jadi, jawaban yang tepat adalah D. undefined 

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!