Iklan

Iklan

Pertanyaan

Mengonstruksi novel dapat diartikan dengan membuat telaah kekuatan dan kelemahan novel yang dibaca karena isi resensi novel berbeda tidak sama dengan resensi buku nonfiksi.

Mengonstruksi novel dapat diartikan dengan membuat telaah kekuatan dan kelemahan novel yang dibaca
karena
isi resensi novel berbeda tidak sama dengan resensi buku nonfiksi.space 

  1. Jika pernyataan BENAR, alasan BENAR, dan memiliki hubungan SEBAB AKIBATspace 

  2. Jika pernyataan BENAR, alasan BENAR, dan tidak memiliki hubungan SEBAB AKIBATspace 

  3. Jika pernyataan BENAR dan alasan SALAHspace 

  4. Jika pernyataan SALAH dan alasan BENARspace 

  5. Jika pernyataan SALAH dan alasan SALAHspace 

Iklan

A. Acfreelance

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah pilihan D.

jawaban yang benar adalah pilihan D. space 

Iklan

Pembahasan

Mengonstruksi novel artinya menyusun dan menjelaskan lebih detail kata demi kataagar menjadi satu teks novel yang utuh dan padu. Novel merupakan salah satu jenis buku fiksi. Resensi buku fiksi berbeda dengan nonfiksi. Perbedaan tersebut terletak pada struktur analisi s. Pada buku fiksi hal yang dipaparkan pada bagian analisis isi adalah keberadaan unsur-unsur cerita, sedangkan pada buku nonfiksi tidak terdapat unsur intrinsik yang membangun cerita. Berdasarkan kedua pernyataan: Pernyataan pertama: Mengonstruksi novel dapat diartikan dengan membuat telaah kekuatan dan kelemahan novel yang dibaca Pernyataan kedua: isi resensi novel berbeda tidak sama dengan resensi buku nonfiksi. Pernyataan pertama tersebut salah karena mengonstruksi artinya adalah menyusun bukan membuat telaah mengenai kekuatan dan kelemahan. Pernyataan kedua tersebut benar . Keduanya tidakmemiliki hubungan sebab akibat. Setiap pernyataan menjelaskan bagiannya masing-masing. Oleh karena itu, pilihanyang tepat adalah "Jika pernyataan SALAH dan alasan BENAR". Dengan demikian, jawaban yang benar adalah pilihan D.

Mengonstruksi novel artinya menyusun dan menjelaskan lebih detail kata demi kata agar menjadi satu teks novel yang utuh dan padu. Novel merupakan salah satu jenis buku fiksi.

Resensi buku fiksi berbeda dengan nonfiksi. Perbedaan tersebut terletak pada struktur analisis. Pada buku fiksi hal yang dipaparkan pada bagian analisis isi adalah keberadaan unsur-unsur cerita, sedangkan pada buku nonfiksi tidak terdapat unsur intrinsik yang membangun cerita.


Berdasarkan kedua pernyataan: 

Pernyataan pertama: Mengonstruksi novel dapat diartikan dengan membuat telaah kekuatan dan kelemahan novel yang dibaca

Pernyataan kedua: isi resensi novel berbeda tidak sama dengan resensi buku nonfiksi.

Pernyataan pertama tersebut salah karena mengonstruksi artinya adalah menyusun bukan membuat telaah mengenai kekuatan dan kelemahan. Pernyataan kedua tersebut benar. Keduanya tidak memiliki hubungan sebab akibat. Setiap  pernyataan menjelaskan bagiannya masing-masing.

Oleh karena itu, pilihan yang tepat adalah "Jika pernyataan SALAH dan alasan BENAR".

Dengan demikian, jawaban yang benar adalah pilihan D. space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kutipan teks berikut ini! Buku ini sangat baik dibaca oleh politis muslim ataupun umat Islam pada umumnya. Buku ini tidak semata memaparkan konsep-konsep politik Islam secara teoretis, ...

140

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia