Iklan

Pertanyaan

Mengapa PPKI dibentuk sedangkan pada saat itu sudah ada lembaga BPUPKI!

Mengapa PPKI dibentuk sedangkan pada saat itu sudah ada lembaga BPUPKI!

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

54

:

36

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

mengapa PPKI di bentuk sedangkan pada saat itu sudah ada lembaga BPUPKI adalah karena pembentukan PPKI dilakukan sebagai implementasi terhadap apa yang telah disepakati dalam sidang - sidang BPUPKI

mengapa PPKI di bentuk sedangkan pada saat itu sudah ada lembaga BPUPKI adalah karena pembentukan PPKI dilakukan sebagai implementasi terhadap apa yang telah disepakati dalam sidang - sidang BPUPKIspace space 

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pembentukan PPKI dilakukan sebagai implementasi terhadap apa yang telah disepakati dalam sidang - sidang BPUPKI. BPUPKI sendiri melaksanakan sidang sebanyak dua kali, kedua sidang tersebut membahas agenda penting yaitu menyusun persiapan kemerdekaan Indonesia. Seperti halnya BPUPKI, PPKI juga melangsungkan sidang sebanyak tiga kali, bedanya PPKI menggelar sidang dalam suasana kemerdekaan. Selain itu PPKI juga memiliki kewenangan lebih tinggi dalam mempersiapkan kemerdekaan Indonesia seperti merancang undang - undang, dan menentukan pembentukan pemerintahan pertama Republik Indonesia. Dengan demikian, mengapa PPKI di bentuk sedangkan pada saat itu sudah ada lembaga BPUPKI adalah karena pembentukan PPKI dilakukan sebagai implementasi terhadap apa yang telah disepakati dalam sidang - sidang BPUPKI

Pembentukan PPKI dilakukan sebagai implementasi terhadap apa yang telah disepakati dalam sidang - sidang BPUPKI. BPUPKI sendiri melaksanakan sidang sebanyak dua kali, kedua sidang tersebut membahas agenda penting yaitu menyusun persiapan kemerdekaan Indonesia.

Seperti halnya BPUPKI, PPKI juga melangsungkan sidang sebanyak tiga kali, bedanya PPKI menggelar sidang dalam suasana kemerdekaan. Selain itu PPKI juga memiliki kewenangan lebih tinggi dalam mempersiapkan kemerdekaan Indonesia seperti merancang undang - undang, dan menentukan pembentukan pemerintahan pertama Republik Indonesia.


Dengan demikian, mengapa PPKI di bentuk sedangkan pada saat itu sudah ada lembaga BPUPKI adalah karena pembentukan PPKI dilakukan sebagai implementasi terhadap apa yang telah disepakati dalam sidang - sidang BPUPKIspace space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan pernyataan berikut ini! PPKI BPUPKI Piagam Jakarta Pancasila Cuo Sangi In Dari pernyataan diatas, urutan secara benar peristiwa diatas adalah...

7

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia