Iklan

Pertanyaan

Mengapa Laos dan Kamboja pada akhirnya terlibat dalam perang Vietnam tahun 1970?

Mengapa Laos dan Kamboja pada akhirnya terlibat dalam perang Vietnam tahun 1970?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

12

:

44

:

20

Klaim

Iklan

F. Kurniararasanty

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Airlangga

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Perang Vietnam merupakan sebuah perang yang terjadi di wilayah Vietnam. Perang ini sebenarnya merupakan imbas dari adanya perang dingin antara Uni Soviet dan Amerika Serikat. Saat itu, wilayah Vietnam terbagi menjadi dua yaitu Vietnam Utara dan Vietnam Selatan. Selain Vietnam, ternyata perang ini juga melibatkan sejumlah negara di sekitarnya antara lain Laos dan Kamboja. Alasan keterlibatan Laos dan Kamboja dalam Perang Vietnam pada 1970 adalah karena kedua wilayah ini dijadikan jalur perbekalan dari Vietnam Utara. Hal ini tentu membuat Amerika Serikat sebagai pendukung dari Vietnam Selatan pun menjatuhkan bom ke negara tersebut. Akibatnya, kedua negara ini pun memutuskan untuk turut serta dalam perang Vietnam. Selanjutnya, Laos dan Kamboja juga dijadikan tempat instalasi militer bagi pasukan dari Vietnam Utara. Dengan demikian, alasan Laos dan Kamboja terlibat perang Vietnam tahun 1970 karena kedua wilayah menjadi jalur perbekalan dari Vietnam Utara.

Perang Vietnam merupakan sebuah perang yang terjadi di wilayah Vietnam. Perang ini sebenarnya merupakan imbas dari adanya perang dingin antara Uni Soviet dan Amerika Serikat. Saat itu, wilayah Vietnam terbagi menjadi dua yaitu Vietnam Utara dan Vietnam Selatan. Selain Vietnam, ternyata perang ini juga melibatkan sejumlah negara di sekitarnya antara lain Laos dan Kamboja.
Alasan keterlibatan Laos dan Kamboja dalam Perang Vietnam pada 1970 adalah karena kedua wilayah ini dijadikan jalur perbekalan dari Vietnam Utara. Hal ini tentu membuat Amerika Serikat sebagai pendukung dari Vietnam Selatan pun menjatuhkan bom ke negara tersebut. Akibatnya, kedua negara ini pun memutuskan untuk turut serta dalam perang Vietnam. Selanjutnya, Laos dan Kamboja juga dijadikan tempat instalasi militer bagi pasukan dari Vietnam Utara.

Dengan demikian, alasan Laos dan Kamboja terlibat perang Vietnam tahun 1970 karena kedua wilayah menjadi jalur perbekalan dari Vietnam Utara.
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

12

Parisya Samarta

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan latar belakang perang Vietnam!

50

4.9

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia