Iklan

Pertanyaan

Jelaskan latar belakang perang Vietnam!

Jelaskan latar belakang perang Vietnam!undefined 

  1. ...undefined 

  2. ...undefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

20

:

36

:

06

Klaim

Iklan

F. Noorifti

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Pembahasan
lock

Perang Vietnam, juga disebut Perang Indocina Kedua, adalah sebuah perang yang terjadi antara 1957 dan 1975 di Vietnam.Dua kubu yang saling berperang adalah Republik Vietnam (Vietnam Selatan) dan Republik Demokratik Vietnam (Vietnam Utara).Pada bulan Maret 1959, sebuah revolusi bersenjata dimulai. Ho Chi Minh mendeklarasikan Perang Rakyat untuk menyatukan seluruh Vietnam di bawah kepemimpinannya, di mana politbironya memfokuskan segalanya ke perjuangan militer sampai titik darah penghabisan. Perang Indocina Kedua (Perang Vietnam) pun dimulai. Dengan demikian latar belakang terjadinya Perang Vietnam adalah keinginan pihak Vietnam Utara (Ho Chi Minh) untuk menyatukan seluruh Vietnam dibawah pemerintahan Komunis. --- Mau lebih paham terkait materi ini? Coba latihan soal di Ruangguru yuk, GRATIS lho! Klik di sini .

Perang Vietnam, juga disebut Perang Indocina Kedua, adalah sebuah perang yang terjadi antara 1957 dan 1975 di Vietnam. Dua kubu yang saling berperang adalah Republik Vietnam (Vietnam Selatan) dan Republik Demokratik Vietnam (Vietnam Utara). Pada bulan Maret 1959, sebuah revolusi bersenjata dimulai. Ho Chi Minh mendeklarasikan Perang Rakyat untuk menyatukan seluruh Vietnam di bawah kepemimpinannya, di mana politbironya memfokuskan segalanya ke perjuangan militer sampai titik darah penghabisan. Perang Indocina Kedua (Perang Vietnam) pun dimulai.

Dengan demikian latar belakang terjadinya Perang Vietnam adalah keinginan pihak Vietnam Utara (Ho Chi Minh) untuk menyatukan seluruh Vietnam dibawah pemerintahan Komunis.



---
Mau lebih paham terkait materi ini? Coba latihan soal di Ruangguru yuk, GRATIS lho! Klik di sini.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

50

Marsha Caca

Bantu banget

Diva Aprilia

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Mengapa Laos dan Kamboja pada akhirnya terlibat dalam perang Vietnam tahun 1970?

12

4.7

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia