Iklan

Iklan

Pertanyaan

Mengapa Integrasi yang dibangun pada masa Sriwijaya dan Majapahit menjadi penting bagi Indonesia pada masa kini?

Mengapa Integrasi yang dibangun pada masa Sriwijaya dan Majapahit menjadi penting bagi Indonesia pada masa kini?   

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Integrasi yang diwujudkan oleh Sriwijaya dan Majapahit penting pada masa ini dikarenakan menjadi inspirasi para tokoh pendiri bangsa dalam mewujudkan Republik Indonesia. Salah satu tokoh yang terinspirasi akan persatuan nusantara pada masa Sriwijaya dan Majapahit adalah Mohammad Yamin. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: Sriwijaya pada masa kejayaanya memfokuskan kerajaannya pada perdagangan dan kekuatan maritim. Sriwijaya menguasai pelabuhan yang berfungsi dalam perdagangan internasional. Pelabuhan-pelabuhan yang dikuasai oleh Sriwijaya merupakan pelabuhan strategis dalam kancah perdagangan internasional. Didukung oleh kekuatan maritim yang kuat, Sriwijaya mampu menjadi kerajaan maritim besar pada masanya. Selain itu, untuk memperlancar perdagangan internasional, Sriwijaya juga menjalin kerjasama dengan kerajaan lain di kawasan Asia Tenggara kini. Sedangkan Majapahit, merupakan kerajaan yang memiliki tekad penguasaan wilayah lainnya. Wilayah yang dikuasai oleh Majapahit pada masa kebesarannya tersebut, merupakan wilayah Indonesia kini. Kunci kebesaran Majapahit terletak pada kepemimpinan raja Hayam Wuruk dan Mahapatih Gajah Mada. Selain itu, kebesarannya didukung oleh kekuatan militer yang kuat. Dengan demikian, integrasi ini menjadi penting dikarenakan menjadi inspirasi kesatuan negara Republik Indonesia.

Integrasi yang diwujudkan oleh Sriwijaya dan Majapahit penting pada masa ini dikarenakan menjadi inspirasi para tokoh pendiri bangsa dalam mewujudkan Republik Indonesia. Salah satu tokoh yang terinspirasi akan persatuan nusantara pada masa Sriwijaya dan Majapahit adalah Mohammad Yamin. 

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: 

Sriwijaya pada masa kejayaanya memfokuskan kerajaannya pada perdagangan dan kekuatan maritim. Sriwijaya menguasai pelabuhan yang berfungsi dalam perdagangan internasional. Pelabuhan-pelabuhan yang dikuasai oleh Sriwijaya merupakan pelabuhan strategis dalam kancah perdagangan internasional. Didukung oleh kekuatan maritim yang kuat, Sriwijaya mampu menjadi kerajaan maritim besar pada masanya. Selain itu, untuk memperlancar perdagangan internasional, Sriwijaya juga menjalin kerjasama dengan kerajaan lain di kawasan Asia Tenggara kini. 

Sedangkan Majapahit, merupakan kerajaan yang memiliki tekad penguasaan wilayah lainnya. Wilayah yang dikuasai oleh Majapahit pada masa kebesarannya tersebut, merupakan wilayah Indonesia kini. Kunci kebesaran Majapahit terletak pada kepemimpinan raja Hayam Wuruk dan Mahapatih Gajah Mada. Selain itu, kebesarannya didukung oleh kekuatan militer yang kuat. 

Dengan demikian, integrasi ini menjadi penting dikarenakan menjadi inspirasi kesatuan negara Republik Indonesia. 

 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

3

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berikut ini salah satu faktor pendorong Kerajaan Sriwijaya menjadi kerajaan besar adalah ...

343

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia