Iklan

Pertanyaan

Masa pemerintahan Kabinet Ali Sastroamijoyo I berlangsung sejak 30 Juli 1953-24 Juli 1955. Selama periode tersebut Kabinet Ali Sastroamijoyo I berhasil mengukir sejumlah prestasi yang ditunjukkan oleh pilihan ....

Masa pemerintahan Kabinet Ali Sastroamijoyo I berlangsung sejak 30 Juli 1953-24 Juli 1955. Selama periode tersebut Kabinet Ali Sastroamijoyo I berhasil mengukir sejumlah prestasi yang ditunjukkan oleh pilihan ....

    • Meningkatkan anggaran untuk membantu negara-negara di Asia
    • Membentuk Konstituante untuk merumuskan undang-undang baru
    • Membangun angkatan perang untuk meredam berbagai pergolakan
    • Menandatangani Mutual Security Act (MSA)
    • Menyelesaikan permasalahan dalam tubuh TNI AD
    • Mewujudkan pemerintahan nasionalis dengan koalisi berbagai partai
    • Menyelesaikan permasalahan dalam tubuh TNI AD
    • Menentukan garis kontinental batas wilayah laut Indonesia
    • Menyelenggarakan pemilu secara terbuka untuk memilih anggota parlemen dan Konstituante
    • Menyelesaikan masalah utang Indonesia dengan Belanda
    • Menyelenggarakan musyawarah nasional untuk meredam pergolakan daerah
    • Membatalkan hasil Konferensi Meja Sundar terkait utang Indonesia terhadap Belanda
    • Menyelenggarakan Konferensi Asia-Afrika (KAA)
    • Membentuk panitia pemilihan umum yang diketuai oleh Hadikusumo
    • Membatalkan hasil Konferensi Meja Bundar terkait utang Indonesia terhadap Belanda

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

53

:

06

Klaim

Iklan

I. Agung

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.

Pembahasan

Setelah Kabinet Wilopo meletakkannya mandatnya, Presiden Sukarno melantik Kabinet Ali Sastroamijoyo I pada 30 Juli 1953. Kabinet Ali Sastroamidjojo I berhasil mengukir sejumlah prestasi dan menunjukkan peran aktif Indonesia di kancah internasional. Kabinet ini berhasil menyelenggarakan Konferensi Asia-Afrika (KAA) di Bandung pada tahun 1955 dan membentuk panitia pemilihan umum yang diketuai oleh Hadikusumo. Selain itu, Kabinet Ali Sastroamijoyo I membatalkan hasil Konferensi Meja Bundar terkait utang Indonesia terhadap Belanda. Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Setelah Kabinet Wilopo meletakkannya mandatnya, Presiden Sukarno melantik Kabinet Ali Sastroamijoyo I pada 30 Juli 1953.  Kabinet Ali Sastroamidjojo I berhasil mengukir sejumlah prestasi dan menunjukkan peran aktif Indonesia di kancah internasional. Kabinet ini berhasil menyelenggarakan Konferensi Asia-Afrika (KAA) di Bandung pada tahun 1955 dan membentuk panitia pemilihan umum yang diketuai oleh Hadikusumo. Selain itu, Kabinet Ali Sastroamijoyo I membatalkan hasil Konferensi Meja Bundar terkait utang Indonesia terhadap Belanda.

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

63

Iklan

Pertanyaan serupa

Pencapaian terbesar pemerintahan Kabinet Ali Sastroamidjojo I adalah .…

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia