Iklan

Iklan

Pertanyaan

Pencapaian terbesar pemerintahan Kabinet Ali Sastroamidjojo I adalah .…

Pencapaian terbesar pemerintahan Kabinet Ali Sastroamidjojo I adalah .…undefined 

  1. Berhasil menjadikan Indonesia macan Asiaundefined 

  2. berhasil menjadikan Indonesia anggota ke-60 PBBundefined 

  3. berhasil menjadikan Indonesia merebut Irian Baratundefined 

  4. berhasil menjadikan Indonesia penguasa duniaundefined 

  5. berhasil menyelenggarakan Konferensi Asia Afrikaundefined 

Iklan

P. Aji

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.undefined 

Iklan

Pembahasan

Prestasi terbesar pemerintahan Kabinet Ali Sastroamidjojo adalah berhasil menyelenggarakan konferensi tingkat internasional yaitu Konferensi Asia-Afrika (KAA) yang berlangsung di Gedung Merdeka Bandung. KAA diselenggarakan mulai tanggal 18–22 April 1955 dengan tujuan mempromosikan kerjasama ekonomi dan kebudayaan Asia-Afrika dan melawan kolonialisme atau neokolonialisme Amerika Serikat, Uni Soviet,atau negara imperialis lainnya. KAA Bandung memiliki dampak positif berupa banyaknya negara Asia dan Afrika yang kemudian menjadi merdeka dari belenggu penjajahan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.

Prestasi terbesar pemerintahan Kabinet Ali Sastroamidjojo adalah berhasil menyelenggarakan konferensi tingkat internasional yaitu Konferensi Asia-Afrika (KAA) yang berlangsung di Gedung Merdeka Bandung. KAA diselenggarakan mulai tanggal 18–22 April 1955 dengan tujuan mempromosikan kerjasama ekonomi dan kebudayaan Asia-Afrika dan melawan kolonialisme atau neokolonialisme Amerika Serikat, Uni Soviet, atau negara imperialis lainnya. KAA Bandung memiliki dampak positif berupa banyaknya negara Asia dan Afrika yang kemudian menjadi merdeka dari belenggu penjajahan. 

 

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kabinet Ali Sastroamidjojo I merupakan kabinet yang terlama di masa Demokrasi Liberal. Faktor penyebabnya adalah ….

11

3.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia