Iklan

Iklan

Pertanyaan

Manfaat diagram interaksi pelaku ekonomi bagi rumah tangga adalah sebagai berikut, kecuali ....

Manfaat diagram interaksi pelaku ekonomi bagi rumah tangga adalah sebagai berikut, kecuali .... space space 

  1. mengetahui sumber-sumber pemasok barang dan jasa yang dibutuhkan space space 

  2. mengetahui lowongan dan jenis pekerjaan yang hendak dicari space space 

  3. mengetahui hak dan kewajiban rumah tangga terhadap pelaku ekonomi lainnya space space 

  4. mengetahui manfaat pemasokan faktor-faktor produksi space space 

  5. memilih mesin-mesin produksi yang cocok untuk faktor produksi space space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah E.

jawaban yang tepat adalah E.space space  

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Model diagram pelaku kegiatan ekonomi memiliki manfaat secara umum dapat mengetahui peran masing-masing pelaku yang terdiri dari konsumen, produsen, pemerintah, dan masyarakat luar negeri. Berikut manfaat spesifik untuk pelaku rumah tangga sebagai pemilik faktor produksi yang terdiri dari SDA, SDM, modal, dan kewirausahaan antara lain sebagai berikut. RTK dapat memperoleh lowongan informasi kerja dari perusahaan karena bagian dari faktor produksi tenaga kerja. Memahami hak dan kewajiban bagi RTK seperti menyerahkan faktor produksi tanah maka hak yang diterima berupa uang sewa, tenaga kerja berupa gaji, laba untuk pengusaha, dan bunga untuk pemilik modal. Memperoleh manfaat dari hasil pemasokan faktor produksi yang terdiri dari tanah, tenaga kerja, modal dan kewirausahaan. Mengetahui tempat untuk pembelian barang atau jasa yang dibutuhkan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari. Kegiatas memilihmesin-mesin produksi yang cocok untuk faktor produksi bukanlah manfaat bagi pelaku rumah tangga karena ini merupakan manfaat bagi rumah tangga produsen. Jadi, jawaban yang tepat adalah E .

Model diagram pelaku kegiatan ekonomi memiliki manfaat secara umum dapat mengetahui peran masing-masing pelaku yang terdiri dari konsumen, produsen, pemerintah, dan masyarakat luar negeri. Berikut manfaat spesifik untuk pelaku rumah tangga sebagai pemilik faktor produksi yang terdiri dari SDA, SDM, modal, dan kewirausahaan antara lain sebagai berikut.

  • RTK dapat memperoleh lowongan informasi kerja dari perusahaan karena bagian dari faktor produksi tenaga kerja.
  • Memahami hak dan kewajiban bagi RTK seperti menyerahkan faktor produksi tanah maka hak yang diterima berupa uang sewa, tenaga kerja berupa gaji, laba untuk pengusaha, dan bunga untuk pemilik modal.
  • Memperoleh manfaat dari hasil pemasokan faktor produksi yang terdiri dari tanah, tenaga kerja, modal dan kewirausahaan.
  • Mengetahui tempat untuk pembelian barang atau jasa yang dibutuhkan untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari.

Kegiatas memilih mesin-mesin produksi yang cocok untuk faktor produksi bukanlah manfaat bagi pelaku rumah tangga karena ini merupakan manfaat bagi rumah tangga produsen.

Jadi, jawaban yang tepat adalah E.space space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

39

G Dragon

Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Berdasarkan bagan di atas, arus nomor 2 menunjukkan ....

367

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia