Iklan

Iklan

Pertanyaan

Lelah diriku mengikuti nafsu
Jalani hidup semakin berat
Jiwa semakin tak menentu
Hati pun rusak berkaratspace

Makna larik keempat pada syair tersebut adalah ....

Makna larik keempat pada syair tersebut adalah ....space

  1. hati yang rusak karena liverundefined 

  2. suasana hati yang tentram dan damaiundefined 

  3. sakit hati yang berkepanjanganspace

  4. hati yang tak pernah puas mengikuti keinginanundefined 

Iklan

N. Juliana

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan D.

jawaban yang tepat adalah pilihan D.space

Iklan

Pembahasan

Syair merupakan bentuk puisi lama yang tiap baitnya terdiri atas empat larik. Akan tetapi, syair bersajak a-a-a-a. Umumnya, syair merupakan rangkaian kisah yang panjang. Semua baris merupakan isi dan biasanya tidak selesai dalam satu bait karena digunakan untuk menceritakan sesuatu yang berupa nasihat, petuah, dongeng atau cerita. Setiap baris dalam syair punya makna yang berkaitan dengan baris-baris terdahulu. Makna larikkeempat yang berbunyi " Hati pun rusak berkarat" pada syair di atas adalahhati yang tak pernah puas mengikuti keinginan.Hal ini dibuktikan oleh larik pertama yang berbunyi "Lelah diriku mengikuti nafsu". Menurut KBBI, kata "n afsu" memiliki ari keinginan. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan D.

Syair merupakan bentuk puisi lama yang tiap baitnya terdiri atas empat larik. Akan tetapi, syair bersajak a-a-a-a. Umumnya, syair merupakan rangkaian kisah yang panjang. Semua baris merupakan isi dan biasanya tidak selesai dalam satu bait karena digunakan untuk menceritakan sesuatu yang berupa nasihat, petuah, dongeng atau cerita. Setiap baris dalam syair punya makna yang berkaitan dengan baris-baris terdahulu.

Makna larik keempat yang berbunyi "Hati pun rusak berkarat" pada syair di atas adalah hati yang tak pernah puas mengikuti keinginan. Hal ini dibuktikan oleh larik pertama yang berbunyi "Lelah diriku mengikuti nafsu". Menurut KBBI, kata "nafsu" memiliki ari keinginan.


Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan D.space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Lengkapilah pantun di bawah ini! Ada banyak pulau di Indonesia Salah satunya tanah Papua ................................................. .................................................

1

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia