Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah penggalan hikayat “Pengembara yang Lapar” berikut!
 

  1. “Janganlah kamu berdua tamak sangat dan bercakap besar pula.
  2. Aku pun lapar juga. 
  3. Bagi aku, kalau ada nasi sepinggan sudah cukup,” Awang bersuara.
  4. Kendi dan Buyung tertawa mendengar kata-kata Awang.
  5. “Dengan nasi sepinggan, mana boleh kenyang?space 

Majas metafora pada kalimat di atas ditandai dengan nomor...

Majas metafora pada kalimat di atas ditandai dengan nomor...space 

  1. (1)space 

  2. (2)space 

  3. (3)space 

  4. (4)space 

  5. (5)space 

Iklan

E. Iga

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sanata Dharma

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space 

Iklan

Pembahasan

Majas adalah gaya bahasa yang digunakan penulis untuk menyampaikan sebuah pesan secara imajinatif dan kias. Majas metafora adalah majasyang meletakkan sebuah objek yang bersifat sama dengan pesan yang ingin disampaikan dalam bentuk ungkapan. Majas metafora pada kalimat di atas ditandai dengan nomor 1. Bercakap besar maknanya bukanlah berbicara dengan mulut besar melainkan suka mengeluarkan kata-kata atau bicara yang membesar-besarkan diri sendiri (sombong). Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A .

Majas adalah gaya bahasa yang digunakan penulis untuk menyampaikan sebuah pesan secara imajinatif dan kias. Majas metafora adalah majas yang meletakkan sebuah objek yang bersifat sama dengan pesan yang ingin disampaikan dalam bentuk ungkapan.

Majas metafora pada kalimat di atas ditandai dengan nomor 1. Bercakap besar maknanya bukanlah berbicara dengan mulut besar melainkan suka mengeluarkan kata-kata atau bicara yang membesar-besarkan diri sendiri (sombong).

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

5

Alifah Nurlias Tanti

Ini yang aku cari!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kutipan hikayat berikut! (1) Hang Tuah ialah seorang pahlawan legenda berbangsa Melayu pada masa pemerintahan Sultan Melaka. (2) Bapanya bernama Hang Mahmud manakala ibunya pula ialah D...

3

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia