Iklan

Pertanyaan

Logam-logam pada unsur transisi periode ke-4 yang bersifat feromagnetik adalah ....

Logam-logam pada unsur transisi periode ke-4 yang bersifat feromagnetik adalah ....space 

  1. besi, kobalt, dan sengspace 

  2. besi, kobalt, dan tembagaspace 

  3. besi, seng, dan tembagaspace 

  4. besi, kobalt, dan nikelspace 

  5. nikel, kobalt, dan sengspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

22

:

57

:

23

Iklan

S. Ibabas

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.

Pembahasan

Disebut bersifat feromagnetik jika logam dapat ditarik sangat kuat oleh medan magnet. Semakin banyak elektron yang tidak berpasangan pada orbitalnya menyebabkan unsur tersebut bersifat feromagnetik. Sifat feromagnetik dapat dimiliki oleh unsur-unsur transisi seperti unsur Fe (besi), Co (kobalt) dan Ni (nikel) dengan konfigurasi elektron sebagai berikut. Berdasarkan konfigurasinya dapat dibuat kesimpulan sebagai berikut. Unsur besi terdapat 4 elektron yang tidak berpasangan pada orbitalnya Unsur kobalt terdapat 3 elektron yang tidak berpasangan pada orbitalnya Unsur nikel terdapat 2 elektron yang tidak berpasangan pada orbitalnya Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

  • Disebut bersifat feromagnetik jika logam dapat ditarik sangat kuat oleh medan magnet. 
  • Semakin banyak elektron yang tidak berpasangan pada orbitalnya menyebabkan unsur tersebut bersifat feromagnetik.
  • Sifat feromagnetik dapat dimiliki oleh unsur-unsur transisi seperti unsur Fe (besi), Co (kobalt) dan Ni (nikel) dengan konfigurasi elektron sebagai berikut.
     

Fe presubscript 26 presuperscript blank equals space left square bracket Ar presubscript 18 presuperscript blank right square bracket space 4 s squared space 3 d to the power of 6

Co presubscript 27 presuperscript blank equals space left square bracket Ar presubscript 18 presuperscript blank right square bracket space 4 s squared space 3 d to the power of 7 Ni presubscript 28 presuperscript blank equals space space left square bracket Ar presubscript 18 presuperscript blank right square bracket space 4 s squared space 3 d to the power of 8


Berdasarkan konfigurasinya dapat dibuat kesimpulan sebagai berikut.

  • Unsur besi terdapat 4 elektron yang tidak berpasangan pada orbitalnya
  • Unsur kobalt terdapat 3 elektron yang tidak berpasangan pada orbitalnya 
  • Unsur nikel terdapat 2 elektron yang tidak berpasangan pada orbitalnya


Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!