Iklan

Iklan

Pertanyaan

Linda mengendarai sepeda motor menuju Kota D pada pukul 09.00 dengan kecepatan 40 km/jam. Satu jam kemudian, Indra berangkat dari tempat yang sama menuju Kota D dengan kecepatan 60 km/jam. Indra akan menyusul pada jarak ....

Linda mengendarai sepeda motor menuju Kota D pada pukul 09.00 dengan kecepatan 40 km/jam. Satu jam kemudian, Indra berangkat dari tempat yang sama menuju Kota D dengan kecepatan 60 km/jam. Indra akan menyusul pada jarak ....space 

  1. 80 km dan pukul 11.00space 

  2. 80 km dan pukul 12.00space 

  3. 120 km dan pukul 11.00space 

  4. 120 km dan pukul 12.00space 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah D.

jawaban yang tepat adalah D.space 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Untuk menyelesaikan soal di atas, kita dapat gunakan konsep GLB. Jarak yang ditempuh kedua benda sama namun kecepatan dan waktu nya berbeda. Gerak Lurus Beraturan adalah gerak benda dengan lintasan lurus dan kecepatan tetap. Rumusnya: Pada soal diketahui, v L = 40 km/jam, v I = 60 km/jam, Linda berangkat pukul 09.00, dan Indra pukul 10.00, maka: Perbandingan waktu Linda dan Indra untuk mencapai jarak yang sama adalah 3 jam : 2 jam. Maka waktu ketika mereka bersama: jarak yang ditempuh bersamaan: Dengan demikian, jarak yang ditempuh Indra dan Linda adalah 120 km dan waktu untuk bersama nya pukul 12.00. Jadi, jawaban yang tepat adalah D.

Untuk menyelesaikan soal di atas, kita dapat gunakan konsep GLB. Jarak yang ditempuh kedua benda sama namun kecepatan dan waktu nya berbeda. Gerak Lurus Beraturan adalah gerak benda dengan lintasan lurus dan kecepatan tetap. Rumusnya:

s equals v times t 

Pada soal diketahui, vL = 40 km/jam, vI = 60 km/jam, Linda berangkat pukul 09.00, dan Indra pukul 10.00, maka:

s subscript L equals s subscript I v subscript L times t subscript L equals v subscript I times t subscript I 40 t subscript L equals 60 t subscript I t subscript L over t subscript I equals 60 over 40 equals 3 over 2 

Perbandingan waktu Linda dan Indra untuk mencapai jarak yang sama adalah 3 jam : 2 jam. Maka waktu ketika mereka bersama:

dari space acuan space Linda 09.00 plus 3 space jam equals 12.00  dari space acuan space Indra 10.00 plus 2 space jam equals 12.00 

jarak yang ditempuh bersamaan:

s subscript I equals s subscript L s subscript I equals v subscript I times t subscript I s subscript I equals 60 times 2 equals 120 space km 

Dengan demikian, jarak yang ditempuh Indra dan Linda adalah 120 km dan waktu untuk bersama nya pukul 12.00.space 

Jadi, jawaban yang tepat adalah D.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

36

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Dua kereta api berjalan pada dua relyang sejajar dengan arah saling berlawanan. Kereta api pertama bergerak dari Kota A dengan kelajuan tetap 72 km/jam. Pada saat yang bersamaan, kereta kedua bergerak...

11

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia