Iklan

Pertanyaan

Matanya masih tampak sembap karena semalam tidak tidur. Garis kesedihan di wajahnya masih tampak jelas. Wajahnya menyimpan beban teramat berat karena peristiwa itu. Direbahkan badannya di sofa sambil mencoba memejamkan mata. Mencoba tidur di dekat kotak koran. Seandainya Mas Oji kularang pergi, tentu tidak seperti ini jadinya, pikirnya.space 

Latar tempat penggalan cerita tersebut adalah di ....

Latar tempat penggalan cerita tersebut adalah di ....space 

  1. serambi rumahspace 

  2. kamar tamuspace 

  3. kamar tidurspace 

  4. halaman rumahspace 

  5. dapurspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

16

:

29

:

31

Klaim

Iklan

E. Iga

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sanata Dharma

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah A.

jawaban yang tepat adalah A.space 

Pembahasan

Teks cerita sejarah merupakan teks yang menceritakan tentang fakta dan kejadian di masa lalu yang menjadi latar belakang terjadinya suatu peristiwa yang memiliki nilai sejarah. Latar merupakan salah satu unsur intrinsik yang terdapat dalam cerita sejarah. Latar meliputi suasana, tempat, dan waktu terjadinya peristiwa yang dikisahkan. Latar cerita di atas dapat dilihat pada kalimat direbahkannya badannya di sofa sambil mencoba memejamkan mata . Dari kalimat tersebut tergambar latar tempat cerita di atas, yaitu di ruang tamu atau serambi rumah. Serambi rumah merupakan bagian rumah yang letaknya di depan dan biasanya dijadikan sebagai tempatuntuk bercengkerama atauberdiskusi. Berdasarkan penjelasan tersebut, latar tempat penggalan cerita tersebut adalah di serambi rumah. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.

Teks cerita sejarah merupakan teks yang menceritakan tentang fakta dan kejadian di masa lalu yang menjadi latar belakang terjadinya suatu peristiwa yang memiliki nilai sejarah. 

Latar merupakan salah satu unsur intrinsik yang terdapat dalam cerita sejarah. Latar meliputi suasana, tempat, dan waktu terjadinya peristiwa yang dikisahkan. 

Latar cerita di atas dapat dilihat pada kalimat direbahkannya badannya di sofa sambil mencoba memejamkan mata. Dari kalimat tersebut tergambar latar tempat cerita di atas, yaitu di ruang tamu atau serambi rumah. Serambi rumah merupakan bagian rumah yang letaknya di depan dan biasanya dijadikan sebagai tempat untuk bercengkerama atau berdiskusi.

Berdasarkan penjelasan tersebut, latar tempat penggalan cerita tersebut adalah di serambi rumah.


Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah A.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

6

Iklan

Pertanyaan serupa

Latar waktu pada kutipan novel tersebut adalah ....

1

3.3

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia