Iklan

Iklan

Pertanyaan

Dua orang itu lalu melaju menggunakan mobil menuju ke sebuah tempat yang ditunjukkan oleh si gadis. Hati pria itu terperanjat ketika gadis cantik itu ternyata mengajaknya ke sebuah kompleks pemakaman umum. Setelah memarkir mobil, pria itu lalu mengikuti langkah-langkah si gadis. Dengan sangat terharu, gadis itu lalu meletakkan karangan bunga itu ke makam ibunya. Seorang ibu yang memang belum pernah dilihat gadis itu seumur hidupnya. Ibunya dulu meninggal saat melahirkan gadis itu.undefined

Kutipan tersebut mengungkapkan perasaan ....

Kutipan tersebut mengungkapkan perasaan ....

  1. empatiundefined

  2. simpatiundefined

  3. kepedulianundefined

  4. memotivasiundefined

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah pilihan C.

jawaban yang benar adalah pilihan C.undefined

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Teks cerita pendek merupakan karya sastra prosa berjumlah kurang dari 10.000 kata. Dalam suatu cerpen, terdapat unsur-unsur pembentuk cerpen, yaitu unsur intrinsik (dalam cerita) dan ekstrinsik (luar cerita). Salah satu unsur intrinsik cerpen, yaitu latar suasana. Latar suasana merupakan kondisi batin tokoh (perasaan individu) dan fisik sekitar (kondisi lingkungan) yang bisa membawa pembaca mengetahui bagaimana perasaan dalam tulisan. Berdasarkan pengertian di atas, kutipan cerita tersebut mengungkapkan perasaan kepedulian. Hal ini dapat diketahui melalui penggambaran tingkah laku tokoh, di antaranya saat tokoh pria terkejut dengan hal yang dilakukan oleh gadis, yaitu saat si gadis membawanya ke tempat pemakaman umum. Tetapi, tokoh pria tidak menunjukkan respon takut, menghindari, atau bertanya kepada si gadis, tokoh pria tetap diam dan menunjukkan kepeduliannya terhadap si gadis dengan cara mengikuti gadis tersebut. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah pilihan C.

Teks cerita pendek merupakan karya sastra prosa berjumlah kurang dari 10.000 kata. Dalam suatu cerpen, terdapat unsur-unsur pembentuk cerpen, yaitu unsur intrinsik (dalam cerita) dan ekstrinsik (luar cerita). Salah satu unsur intrinsik cerpen, yaitu latar suasana. Latar suasana merupakan kondisi batin tokoh (perasaan individu) dan fisik sekitar (kondisi lingkungan) yang bisa membawa pembaca mengetahui bagaimana perasaan dalam tulisan. 

Berdasarkan pengertian di atas, kutipan cerita tersebut mengungkapkan perasaan kepedulian. Hal ini dapat diketahui melalui penggambaran tingkah laku tokoh, di antaranya saat tokoh pria terkejut dengan hal yang dilakukan oleh gadis, yaitu saat si gadis membawanya ke tempat pemakaman umum. Tetapi, tokoh pria tidak menunjukkan respon takut, menghindari, atau bertanya kepada si gadis, tokoh pria tetap diam dan menunjukkan kepeduliannya terhadap si gadis dengan cara mengikuti gadis tersebut.  

Dengan demikian, jawaban yang benar adalah pilihan C.undefined

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

62

Diajeng Kusuma Wardhani

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kalimat yang termasuk penutup adalah ...

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia