Iklan
Pertanyaan
Cermati paragraf berikut ini!
Karena pengaruh globalisasi dan tuntutan kehidupan, masyarakat akan mengalami pergeseran apresiasi dan cara pandang terhadap berbagai aspek kehidupan. Berbagai aspek kehidupan itu sendiri juga mengalami perubahan-perubahan yang berarti. Untuk menjelaskan bagaimana pendidikan masa depan harus dilaksanakan, berbagai tuntutan itulah nantinya akan memaksa dunia pendidikan untuk berbenah diri. Dunia kerja, misalnya dapat dipastikan akan menuju kepada spesialisasi dan profesionalisasi.
Sementara itu, ada geseran apresiasi masyarakat terhadap nilai-nilai kehidupan sehingga masyarakat menjadi longgar terhadap berperilaku yang kurang lazim dalam budaya Indonesia. Misalnya, mencium pipi antara dua insan yang berlainan jenis di remaja. Itu semua menjurus kepada penyimpangan norma agama.
Kutipan di atas menyatakan ....
fakta
pendapat
analisis
pembuktian
deskripsi
Iklan
M. Ayu
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta
25
4.0 (4 rating)
Kmcil T12
Makasih ❤️
Samuel Marcelino
Jawaban tidak sesuai
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia