Iklan

Pertanyaan

Krisis ekonomi tahun 1997 menjadi titik balik bagipemerintahan Orde Baru. Deskripsikan kondisi krisis ekonomi dan dampaknya terhadap kehidupan masyarakat Indonesia

Krisis ekonomi tahun 1997 menjadi titik balik bagipemerintahan Orde Baru. Deskripsikan kondisi krisis ekonomi dan dampaknya terhadap kehidupan masyarakat Indonesia

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

13

:

45

:

17

Klaim

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pada masa Krisis Ekonomi 1997 bangsa Indonesia terdampak paling parah dengan anjloknya mata uang Rupiah terhadap Dollar sehingga terjadi Inflasi, yang dampaknya ialah naiknya harga barang, hutang negara melonjak dan terjadi gelombang PHK besar-besaran.

pada masa Krisis Ekonomi 1997 bangsa Indonesia terdampak paling parah dengan anjloknya mata uang Rupiah terhadap Dollar sehingga terjadi Inflasi, yang dampaknya ialah naiknya harga barang, hutang negara melonjak dan terjadi gelombang PHK besar-besaran.

Pembahasan

Pembahasan
lock

Krisis ini merupakan penularan dari Krisis Finansial Asia, berawal dari Thailand, yaitu terpuruknya nilai Bath terhadap Dollar Amerika, untuk mengamankan asetnya para investor asing menarik investasinya di kawasan Indonesia, Malaysia, Singapura dan Filipina. Indonesia menjadi negara yang paling parah terkena dampak krisis Asia, dimana lingkungan ekonomi Indonesia saat itu terlalu berpusat pada kekuasaan. Pemerintah ketergantungan terhadap utang luar negeri, lemahnya sistem perbankan dan tidak seimbangnya sector prosuksi. Nilai Rupiah anjlok dari Rp 2.600,00 menjadi Rp 18.000,00 per Dollar Amerika, sehingga dari tahun 1997-1998 angka Inflasi mencapai 59,1%. Dampaknya ialah, harga-harga barang naik dan masyarakat kesulitan menemukan bahan-bahan pokok. Kenaikan tersebut menyebabkan harga barang-barang yang di impor menjadi melambung tinggi sedangkan nilai barang yang Indonesia ekspor menjadi semakin kecil. Kondisi yang memperah krisis tersebut adalah pembayaran hutang yang melonjak karena kenaikan dollar yang luar biasa. Pemerintah maupun swasta yang memiliki hutang atau transaksi dengan dollar menjadi terpukul hal ini berdampak pada gelombang PHK besar-besaran yang menimbulkan krisis sosial. Dengan demikian, pada masa Krisis Ekonomi 1997 bangsa Indonesia terdampak paling parah dengan anjloknya mata uang Rupiah terhadap Dollar sehingga terjadi Inflasi, yang dampaknya ialah naiknya harga barang, hutang negara melonjak dan terjadi gelombang PHK besar-besaran.

Krisis ini merupakan penularan dari Krisis Finansial Asia, berawal dari Thailand, yaitu terpuruknya nilai Bath terhadap Dollar Amerika, untuk mengamankan asetnya para investor asing menarik investasinya di kawasan Indonesia, Malaysia, Singapura dan Filipina. Indonesia menjadi negara yang paling parah terkena dampak krisis Asia, dimana lingkungan ekonomi Indonesia saat itu terlalu berpusat pada kekuasaan. Pemerintah ketergantungan terhadap utang luar negeri, lemahnya sistem perbankan dan tidak seimbangnya sector prosuksi. Nilai Rupiah anjlok dari Rp 2.600,00 menjadi Rp 18.000,00 per Dollar Amerika, sehingga dari tahun 1997-1998 angka Inflasi mencapai 59,1%. Dampaknya ialah, harga-harga barang naik dan masyarakat kesulitan menemukan bahan-bahan pokok. Kenaikan tersebut menyebabkan harga barang-barang yang di impor menjadi melambung tinggi sedangkan nilai barang yang Indonesia ekspor menjadi semakin kecil. Kondisi yang memperah krisis tersebut adalah pembayaran hutang yang melonjak karena kenaikan dollar yang luar biasa. Pemerintah maupun swasta yang memiliki hutang atau transaksi dengan dollar menjadi terpukul hal ini berdampak pada gelombang PHK besar-besaran yang menimbulkan krisis sosial.

Dengan demikian, pada masa Krisis Ekonomi 1997 bangsa Indonesia terdampak paling parah dengan anjloknya mata uang Rupiah terhadap Dollar sehingga terjadi Inflasi, yang dampaknya ialah naiknya harga barang, hutang negara melonjak dan terjadi gelombang PHK besar-besaran.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan alasan berakhirnya masa Orde Baru!

3

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia