Iklan

Pertanyaan

Krisis ekonomi pada akhir periode Orde Baru berdampak pada pemutusan hubungan kerja (PHK). Dampak sosial akibat pemutusan hubungan kerja (PHK) tersebut adalah ....

Krisis ekonomi pada akhir periode Orde Baru berdampak pada pemutusan hubungan kerja (PHK). Dampak sosial akibat pemutusan hubungan kerja (PHK) tersebut adalah  ....

  1. Industri kecil di perdesaan semakin berkembang

  2. Kualitas Tenaga Kerja Indonesia (TKI) semakin menurun

  3. Jumlah penduduk di bawah garis kemiskinan meningkat

  4. Desakan agar pemerlntah melakukan perbaikan ekonomi semakin kuat

  5. Program transmigrasi semakin diminati oleh penduduk di Pulau Jawa

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

11

:

10

:

37

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah C.

jawaban yang tepat adalah C.

Pembahasan

Kondisi ekonomi Indonesia mengalami penurunan pada akhir masa pemerintahan Orde Baru. Pemutusan hubungankerja (PHK) yang terjadi pada periode akhir Orde Baru mengakibatkan angka pengangguran melonjak ke level yang belum pernah terjadisejak akhir 1960-an, yaitu sekitar20 juta orang atau 20% lebih dari angkatan kerja. Akibat PHKdan naiknya harga barang dengan cepat adalahjumlah penduduk di bawah garis kemiskinan terusmeningkat hingga mencapai 50% dari total penduduk. Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Kondisi ekonomi Indonesia mengalami penurunan pada akhir masa pemerintahan Orde Baru. Pemutusan hubungan kerja (PHK) yang terjadi pada periode akhir Orde Baru mengakibatkan angka pengangguran melonjak ke level yang belum pernah terjadi sejak akhir 1960-an, yaitu sekitar 20 juta orang atau 20% lebih dari angkatan kerja. Akibat PHK dan naiknya harga barang dengan cepat adalah jumlah penduduk di bawah garis kemiskinan terus meningkat hingga mencapai 50% dari total penduduk.

Jadi, jawaban yang tepat adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

155

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan alasan berakhirnya masa Orde Baru!

75

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia