Iklan
Pertanyaan
Konsep pertumbuhan wilayah menyatakan bahwa perbedaan pertumbuhan wilayah akan menghasilkan suatu pusat pertumbuhan yang lebih dominan dalam hal ekonomi dibandingkan wilayah di sekitarnya. Konsep tersebut dirasa sudah tidak relevan bagi beberapa wilayah. Selain itu, pemahaman seperti yang dikemukakan oleh Francois Perroux dalam teori Kutub Pertumbuhan juga mendapatkan kritik keras dari para geografer radikal barat yang menganggap bahwa pemahaman tersebut justru menjadi alat bagi langgengnya ketimpangan antarwilayah. Kritik tersebut tidak akan berlaku jika ....
terjadi peningkatan ketergantungan yang tinggi dari hinterland terhadap pusat pertumbuhan
pusat pertumbuhan menjadi semakin maju karena pasokan bahan baku dan tenaga kerja dari hinterland-nya
pusat pertumbuhan berada pada pulau tunggal yang terletak di tengah samudra dan jauh dari pulau yang lainnya
pusat pertumbuhan mampu mendorong kemajuan ekonomi hinterland-nya, sehingga hinterland bisa bertransisi menjadi pusat-pusat pertumbuhan baru
hinterland gagal memasok sumber daya alam sebagai bahan mentah bagi industri di pusat pertumbuhan karena kecilnya potensi sumber daya alam di hinterland
Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb
Habis dalam
01
:
12
:
24
:
21
Iklan
W. Azahra
Master Teacher
19
2.5 (2 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia