Iklan

Iklan

Pertanyaan

Kondisi tidak seimbangnya unsur-unsur kebudayaan yang berkembang di dalam masyarakat disebut culture lag . Contoh yang tepat dalam menggambarkan kondisi culture lag adalah ....

Kondisi tidak seimbangnya unsur-unsur kebudayaan yang berkembang di dalam masyarakat disebut culture lag. Contoh yang tepat dalam menggambarkan kondisi culture lag adalah ....space space

  1. generasi muda mengabaikan nilai dan norma yang berlakuspace space

  2. meminum minuman beralkohol dan menggunakan obat terlarangspace space

  3. anggota masyarakat tidak mampu menggunakan peralatan modernspace space

  4. mengikuti perkembangan mode sesuai dengan perkembangan zamanspace space

  5. menggabungkan bahasa Indonesia dan bahasa asing saat berkomunikasispace space

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

dari penjelasan itu, jawaban yang tepat adalah C.

dari penjelasan itu, jawaban yang tepat adalah C.space space  space space space space space

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Poin pada soal adalah dampak negatif perubahan sosial dalam kehidupan masyarakat. Dalam kehidupan masyarakat akan selalu mengalami perubahan-perubahan termansuk adanya p erubahan sosial yaituperubahan-perubahan yang terjadi pada lembaga-lembaga kemasyarakatan dalam suatu masyarakat yang memengaruhi sistem sosialnya, termasuk nilai, sikap-sikap sosial, dan pola perilaku di antara kelompok-kelompok dalam masyarakat. Yang artinya dalam perubahan sosial akan mempengaruhi dasar-dasar kehidupan sehingga pola kehidupan masyarakat akan mengalami perubahan termasuk sistem dan lembaga sosial yang ada. Dari perubahan-perubahan dalam kehdiupan masyarakat juga memberikan dampak-dampak salah satunya adalah dampak negatif, karena tidak semua masyarakat dapat mengikuti perubahan-perubahan yang ada sehingga muncul adanya culture lag atau ketertinggalan budaya dan dapat dikatakan sebagai kesenjangan budaya yang ada dimasyarakat karena perubahan sosial yang cukup cepat. Pada c ulture lag dapat didefinisikan kondisi ketika terdapat salah satu komponen budaya yang tidak sanggup beradaptasi atau menyesuaikan diri dengan komponen budaya lainnya yang telah mengalami perubahan terlebih dahulu . Bu daya material teknologi berjalan cepat, sedangkan budaya non material dari pemikiran berusaha menyesuaikan dengan keterlambatannya, sehingga terjadi ketidakseimbangan perkembangan diantara keduanya . Karena tidak semua masyarakat dapat menyesuaikan diri dengan cepat dengan perubahan-perubahan, yang di sebabkan karena masyarakat memiliki karakteristik yang berbeda dan kondisi wilayah yang berbeda, hal itu membuat penerimaan terhadap kebudayaan perubahan sosial pun berbeda ada yang cepat dapat menerima dan menyesuaikan diri tetapi juga dan yang cukup lambat dalam menerima dan menyesuaikan diri terhadap perubahan. Jadi dari penjelasan itu, jawaban yang tepat adalah C.

Poin pada soal adalah dampak negatif perubahan sosial dalam kehidupan masyarakat. 

Dalam kehidupan masyarakat akan selalu mengalami perubahan-perubahan termansuk adanya perubahan sosial yaitu perubahan-perubahan yang terjadi pada lembaga-lembaga kemasyarakatan dalam suatu masyarakat yang memengaruhi sistem sosialnya, termasuk nilai, sikap-sikap sosial, dan pola perilaku di antara kelompok-kelompok dalam masyarakat. Yang artinya dalam perubahan sosial akan mempengaruhi dasar-dasar kehidupan sehingga pola kehidupan masyarakat akan mengalami perubahan  termasuk sistem dan lembaga sosial yang ada. Dari perubahan-perubahan dalam kehdiupan masyarakat juga memberikan dampak-dampak salah satunya adalah dampak negatif, karena tidak semua masyarakat dapat mengikuti perubahan-perubahan yang ada sehingga muncul adanya culture lag atau  ketertinggalan budaya dan dapat dikatakan sebagai kesenjangan budaya yang ada dimasyarakat karena perubahan sosial yang cukup cepat. 

Pada culture lag dapat didefinisikan kondisi ketika terdapat salah satu komponen budaya yang tidak sanggup beradaptasi atau menyesuaikan diri dengan komponen budaya lainnya yang telah mengalami perubahan terlebih dahulu. Budaya material teknologi berjalan cepat, sedangkan budaya non material dari pemikiran berusaha menyesuaikan dengan keterlambatannya, sehingga terjadi ketidakseimbangan perkembangan diantara keduanya. Karena tidak semua masyarakat dapat menyesuaikan diri dengan cepat dengan perubahan-perubahan, yang di sebabkan karena masyarakat memiliki karakteristik yang berbeda dan kondisi wilayah yang berbeda, hal itu membuat penerimaan terhadap kebudayaan perubahan sosial pun berbeda ada yang cepat dapat menerima dan menyesuaikan diri tetapi juga dan yang cukup lambat dalam menerima dan menyesuaikan diri terhadap perubahan. 

 Jadi dari penjelasan itu, jawaban yang tepat adalah C.space space  space space space space space

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

15

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Peningkatan ekonomi, terjadinya perang kekacauan politik, dan konflik di masyarakat merupakan contoh dari...

22

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia