Iklan

Pertanyaan

Kondisi berikutyang menjadi faktor utama pendorong lahirnya sistem pemerintahan Demokrasi Terpimpin adalah ….

Kondisi berikut yang menjadi faktor utama pendorong lahirnya sistem pemerintahan Demokrasi Terpimpin adalah ….

  1. dibubarkannya DPR

  2. daya saing antar kabinet yang tidak sehat

  3. persaingan antar partai politik yang semakin ketat

  4. kondisi pendidikan yang tidak memadai 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

02

:

59

:

54

Klaim

Iklan

T. TA.KH

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Kehidupan rakyat Indonesia pada masa Demokrasi Liberal belum mencapai kestabilan secara nasional. Persaingan partai-partai politik menyebabkan pergantian kabinet terus terjadi, ditambah lagi Dewan Konstituante hasil pemilu tahun 1955 ternyata belum berhasil melaksanakan tugasnya untuk menyusun UUD baru bagi Republik Indonesia. Usaha untuk mengatasi permasalahan tersebut, kemudian muncul gagasan dari Soekarno untuk melaksanakan model pemerintahan Demokrasi Terpimpin dan kembali kepada UUD 1945. Berdasarkan pembahasan di atas, maka jawaban yang tepat adalah C

Kehidupan rakyat Indonesia pada masa Demokrasi Liberal belum mencapai kestabilan secara nasional. Persaingan partai-partai politik menyebabkan pergantian kabinet terus terjadi, ditambah lagi Dewan Konstituante hasil pemilu tahun 1955 ternyata belum berhasil melaksanakan tugasnya untuk menyusun UUD baru bagi Republik Indonesia. Usaha untuk mengatasi permasalahan tersebut, kemudian muncul gagasan dari Soekarno untuk melaksanakan model pemerintahan Demokrasi Terpimpin dan kembali kepada UUD 1945. 
Berdasarkan pembahasan di atas, maka jawaban yang tepat adalah C
 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

68

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan gambar berikut! (Sumber:https://id.wikipedia.org) Peran besar tokoh di atas pada masa Demokrasi Liberal adalah ....

70

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia