Iklan

Pertanyaan

KISI-KISI UTBK 2021 Untuk mengetahui kecepatan anak panah yang melesat dari busurnya bisa menggunakan cara berikut. Sebuah kotak kardus besar kita isi penuh dengan kertas sehingga massa totalnya 2 kg. Kotak ini kemudian diletakkan di atas lantai dengan koefisien gesek 0,3. Anak panah (massa 30 g) kemudian dibidikkan secara horizontal ke arah kotak. Kardus dan anak panah yang menancap kemudian bergerak meluncur sejauh 24 cm. Kecepatan anak panah saat dilepaskan dari busurnya adalah .... (abaikan gaya gesekan dengan udara)

KISI-KISI UTBK 2021

Untuk mengetahui kecepatan anak panah yang melesat dari busurnya bisa menggunakan cara berikut. Sebuah kotak kardus besar kita isi penuh dengan kertas sehingga massa totalnya 2 kg. Kotak ini kemudian diletakkan di atas lantai dengan koefisien gesek 0,3. Anak panah (massa 30 g) kemudian dibidikkan secara horizontal ke arah kotak. Kardus dan anak panah yang menancap kemudian bergerak meluncur sejauh 24 cm. Kecepatan anak panah saat dilepaskan dari busurnya adalah .... (abaikan gaya gesekan dengan udara)space 

  1. 81,0 m/sspace 

  2. 81,2 m/sspace 

  3. 81 ,5 m/sspace 

  4. 82,0 m/sspace 

  5. 82,4 m/sspace 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

03

:

02

:

36

Iklan

Y. Maghfirah

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.

Pembahasan

Diketahui: m k ​ = 2 kg μ = 0 , 3 m p ​ = 30 g = 0 , 03 kg S = 24 cm = 0 , 24 m Ditanya: v p ​ Jawab: Saat anak panah menumbuk kardus, keduanya bergerak dengan kecepatan v' dan diperlambat oleh usaha gaya gesek sampai berhenti, sehingga persamaannya dirumuskan: W g es ​ f g es ​ ⋅ S μ ⋅ ( m p ​ + m k ​ ) ⋅ g ⋅ S 0 , 3 ⋅ 10 ⋅ 0 , 24 v ′2 v ′ ​ = = = = = = ​ Δ E k 2 1 ​ ( m p ​ + m k ​ ) v ′2 − 0 2 1 ​ ( m p ​ + m k ​ ) v ′2 2 1 ​ ⋅ v ′2 1 , 44 1 , 2 m / s ​ Pada proses tumbukan antara anak panah dengan kardus berlaku hukum kekekalan momentum: m p ​ v p ​ 0 , 03 v p ​ v p ​ ​ = = = = ​ ( m p ​ + m k ​ ) v ′ ( 0 , 03 + 2 ) 1 , 2 0 , 03 2 , 03 ⋅ 1 , 2 ​ 81 , 2 m / s ​ Jadi, kecepatan anak panah saat dilepaskan dari busurnya adalah 81,2 m/s. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Diketahui:

  

Ditanya:  

Jawab:

Saat anak panah menumbuk kardus, keduanya bergerak dengan kecepatan v' dan diperlambat oleh usaha gaya gesek sampai berhenti, sehingga persamaannya dirumuskan:

    

Pada proses tumbukan antara anak panah dengan kardus berlaku hukum kekekalan momentum:

 

Jadi, kecepatan anak panah saat dilepaskan dari busurnya adalah 81,2 m/s.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah B.

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Samuel Marselio Hetananda

Makasih, baik bingit dehh❤️

Iklan

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!