Iklan

Pertanyaan

Ketika ulangan di kelas, nilai kejujuran menjadi sangat penting. Kita harus bisa mengerjakan ulangan dengan mandiri dan jujur agar hasil yang diperoleh adalah hasil kerja keras kita sendiri. Berdasarkan ilustrasi tersebut, nilai kejujuran merupakan contoh dari ….

Ketika ulangan di kelas, nilai kejujuran menjadi sangat penting. Kita harus bisa mengerjakan ulangan dengan mandiri dan jujur agar hasil yang diperoleh adalah hasil kerja keras kita sendiri. Berdasarkan ilustrasi tersebut, nilai kejujuran merupakan contoh dari ….undefined 

  1. materiundefined 

  2. universalundefined 

  3. ekonomisundefined 

  4. kerohanianundefined 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

20

:

49

:

17

Klaim

Iklan

Y. Fernanda

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Brawijaya

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah B.

jawaban yang tepat adalah B.undefined 

Pembahasan

Nilai yang berlaku pada setiap kelompok masyarakat akan berbeda dengan kelompok masyarakat lainnya karena berkaitan dengan anggapan dan keyakinan seseorang atau kelompok tertentu. Meski ada nilai yang berbeda, tapi masyarakat memiliki nilai universal atau nilai yang bersifat umum. Nilai universal adalah nilai yang diyakini banyak orang bahkan yang berbeda negara, contohnya adalah nilai kejujuran. Misalnya saja ketika ulangan di kelas, nilai kejujuran menjadi sangat penting. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.

Nilai yang berlaku pada setiap kelompok masyarakat akan berbeda dengan kelompok masyarakat lainnya karena berkaitan dengan anggapan dan keyakinan seseorang atau kelompok tertentu. Meski ada nilai yang berbeda, tapi masyarakat memiliki nilai universal atau nilai yang bersifat umum. Nilai universal adalah nilai yang diyakini banyak orang bahkan yang berbeda negara, contohnya adalah nilai kejujuran. Misalnya saja ketika ulangan di kelas, nilai kejujuran menjadi sangat penting. Jadi, jawaban yang tepat adalah B.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Pertanyaan serupa

Berdasarkan tingkatannya,norma sosial yang memberikan sanksi berupa hukuman fisik bagi pelanggarnya adalah ….

2

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia