Iklan

Pertanyaan

Keruntuhan ekonomi Orde Baru di tandai oleh hal-hal berikut, kecuali ... Kredit macet oleh perbankan. Harga yang kian melambung. Pengangguran dan kemiskinan. Menteri ekonomi yang tidak jalan.

Keruntuhan ekonomi Orde Baru di tandai oleh hal-hal berikut, kecuali ...

  1. Kredit macet oleh perbankan.
  2. Harga yang kian melambung.
  3. Pengangguran dan kemiskinan.
  4. Menteri ekonomi yang tidak jalan.
  1. 1, 2, dan 3 SAJA yang benar.

  2. 1 dan 3 SAJA yang benar.

  3. 2 dan 4 SAJA yang benar.

  4. HANYA 4 yang benar.

  5. SEMUA pilihan benar.

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

41

:

48

Klaim

Iklan

C. Sianturi

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

hal yang bukan pendorong runtuhnya rezim Orde Baru adalah menteri ekonomi yang tidak jalan.

hal yang bukan pendorong runtuhnya rezim Orde Baru adalah menteri ekonomi yang tidak jalan.

Pembahasan

Jawaban yang tepat dari pertanyaan diatas adalah D. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut: Pada tahun 1997 dan terus berlangsung hingga 1998, Indonesia mengalami krisis ekonomi yang hebat. Salah satu faktor penyebab terjadinya krisis ekonomi di akhir pemerintahan Orde Baru adalah adanya kolusi antara Bank Indonesia dengan para pemilik bank swasta dalam hal pemberian dana segar kepada pemilik bank swasta yang berlebih-lebihan tanpa memperhitungkan bank tersebut sehat atau tidak. Tanda-tanda terjadinya krisis ekonomi di Indonesia pada tahun 1997 ditunjukkan oleh hal-hal berikut. Kredit macet oleh perbankan. Harga yang kian melambung. Pengangguran dan kemiskinan. Memburuknya kondisi moneter di Indonesia. Utang luar negeri yang sangat besar. Penyimpangan sistem perekonomian Pancasila. Berkembangnya politik korupsi, kolusi, dan nepotisme (KKN). Pemerintahan dijalankan secara sentralisasi. Sehingga, hal yang bukan pendorong runtuhnya rezim Orde Baru adalah menteri ekonomi yang tidak jalan.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan diatas adalah D.

Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut:

Pada tahun 1997 dan terus berlangsung hingga 1998, Indonesia mengalami krisis ekonomi yang hebat. Salah satu faktor penyebab terjadinya krisis ekonomi di akhir pemerintahan Orde Baru adalah adanya kolusi antara Bank Indonesia dengan para pemilik bank swasta dalam hal pemberian dana segar kepada pemilik bank swasta yang berlebih-lebihan tanpa memperhitungkan bank tersebut sehat atau tidak. Tanda-tanda terjadinya krisis ekonomi di Indonesia pada tahun 1997 ditunjukkan oleh hal-hal berikut.

  1. Kredit macet oleh perbankan.
  2. Harga yang kian melambung.
  3. Pengangguran dan kemiskinan.
  4. Memburuknya kondisi moneter di Indonesia.
  5. Utang luar negeri yang sangat besar.
  6. Penyimpangan sistem perekonomian Pancasila.
  7. Berkembangnya politik korupsi, kolusi, dan nepotisme (KKN).
  8. Pemerintahan dijalankan secara sentralisasi.

Sehingga, hal yang bukan pendorong runtuhnya rezim Orde Baru adalah menteri ekonomi yang tidak jalan.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

9

fila Nur Linda

Mudah dimengerti Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Tujuan dilakukannya fusi partai politik oleh pemerintahan Orde Baru tahun 1973 adalah ... Menyederhanakan sistem kepartaian. Mengurangi konflik ideologis. Menghindari kelemahan sistem mult...

497

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2025 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia