Iklan

Iklan

Pertanyaan

Kecepatan dari 30 mobil pada suatu jalan tertentu adalah sebagai berikut. Berdasarkan gambar di atas, tentukanlah: b. jangkauan antarkuartil c. simpangan kuartil

Kecepatan dari 30 mobil pada suatu jalan tertentu adalah sebagai berikut.

Berdasarkan gambar di atas, tentukanlah:

b. jangkauan antarkuartil
c. simpangan kuartil

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

diperoleh jangkauan antarkuartil dan simpangan antarkuartil berturut-turut J k ​ ​ = ​ 19 dan Q d ​ = 9 , 5 ​ .

diperoleh jangkauan antarkuartil dan simpangan antarkuartil berturut-turut .

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pertama urutkan data pada tabel dari yang terkecil. Perhatikan susunan data berikut setelah dibagi menjadi 2 baris. Pada tabel, diketahui banyak data n = 30 . Dengan membagi data menjadi 4 bagian yang sama, maka kuartil ke-1 dan ke-3 ditentukan sebagai berikut (rumus untuk banyak data genap dan tidak habis dibagi 4). Q 1 ​ Q 3 ​ ​ = = = = = = = = ​ x 4 n + 2 ​ ​ x 4 30 + 2 ​ ​ x 8 ​ 42 x 4 3 n + 2 ​ ​ x 4 3 ⋅ 30 + 2 ​ ​ x 23 ​ 61 ​ Sehingga diperoleh jangkauan antarkuartil ( J k ​ ) dan simpangan antar kuartil ( Q d ​ ) sebagai berikut J k ​ Q d ​ ​ = = = = = = ​ Q 3 ​ − Q 1 ​ 61 − 42 19 2 1 ​ J k ​ 2 1 ​ ( 19 ) 9 , 5 ​ Jadi, diperoleh jangkauan antarkuartil dan simpangan antarkuartil berturut-turut J k ​ ​ = ​ 19 dan Q d ​ = 9 , 5 ​ .

Pertama urutkan data pada tabel dari yang terkecil. Perhatikan susunan data berikut setelah dibagi menjadi 2 baris.

Pada tabel, diketahui banyak data . Dengan membagi data menjadi 4 bagian yang sama, maka kuartil ke-1 dan ke-3 ditentukan sebagai berikut (rumus untuk banyak data genap dan tidak habis dibagi 4).

Sehingga diperoleh jangkauan antarkuartil dan simpangan antar kuartil sebagai berikut

Jadi, diperoleh jangkauan antarkuartil dan simpangan antarkuartil berturut-turut .

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

83

Nada Nayla Rachman

Ini yang aku cari!

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Simpangan kuartil dari data 4, 2, 5, 3, 7, 5, 4, 7, 8, 7, 9, 2, 7, 8, 6 adalah…

8

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia