Iklan

Pertanyaan

Kebijakan NKK/BKK pada awalnya dibentuk pemerintah Orde Baru untuk meredam gerakan mahasiswa sebagai pemegang kontrol sosial. Dalam perkembangannya, kebijakan tersebut berubah menjadi aksi mahasiswa yang lebih kritis. Perubahan tersebut disebabkan oleh ...

Kebijakan NKK/BKK pada awalnya dibentuk pemerintah Orde Baru untuk meredam gerakan mahasiswa sebagai pemegang kontrol sosial. Dalam perkembangannya, kebijakan tersebut berubah menjadi aksi mahasiswa yang lebih kritis. Perubahan tersebut disebabkan oleh ...

  1. penekanan hak kebebasan media pers mahasiwa

  2. pengurangan hak mahasiswa dalam menyuarakan kritik

  3. pembatasan partisipasi mahasiswa dalam kehidupan politik

  4. keterbatasan kampus untuk ikut serta menentukan kebijakan

  5. pembatasan kegiatan politik mahasiswa di lingkungan kampus

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

01

:

51

:

30

Klaim

Iklan

A. Jasmine

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jawaban yang tepat dari pertanyaan diatas adalah C Untuk lebih detailnya, yuk pahami penjelasan berikut: Pemerintah Orde Baru menerapkan kebijakan NKK/BKK untuk mengubah format organisasi kemahasiswaan dengan melarang mahasiswa terjun kedalam politik praktis. Dasarnya adalah Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 0457/0/1990 tentang Pola Pembinaan dan Pengembangan Kemahasiswaan di Perguruan Tinggi. Melalui menteri Pendidikan dan Kebudayaan Daoed Joesoef, rezim Orde Baru membungkam aksi kritis mahasiswa terhadap jalannya pembangunan dan kebijaksanaan pemerintah saat itu. Hal ini dikarenakanmahasiswa merupakan sebagai agen perubahan bangsa.Dalam perkembangannya, kebijakan tersebut berubah menjadi aksi mahasiswa yang lebih kritis karena adanyapembatasan partisipasi mahasiswa dalam kehidupan politik.

Jawaban yang tepat dari pertanyaan diatas adalah C

Untuk lebih detailnya, yuk pahami penjelasan berikut:

Pemerintah Orde Baru menerapkan kebijakan NKK/BKK untuk mengubah format organisasi kemahasiswaan dengan melarang mahasiswa terjun kedalam politik praktis. Dasarnya adalah Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan No. 0457/0/1990 tentang Pola Pembinaan dan Pengembangan Kemahasiswaan di Perguruan Tinggi. Melalui menteri Pendidikan dan Kebudayaan Daoed Joesoef, rezim Orde Baru membungkam aksi kritis mahasiswa terhadap jalannya pembangunan dan kebijaksanaan pemerintah saat itu. Hal ini dikarenakan mahasiswa merupakan sebagai agen perubahan bangsa. Dalam perkembangannya, kebijakan tersebut berubah menjadi aksi mahasiswa yang lebih kritis karena adanya pembatasan partisipasi mahasiswa dalam kehidupan politik.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Nadila

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Jelaskan alasan berakhirnya masa Orde Baru!

3

4.6

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia