Iklan

Iklan

Pertanyaan

Perhatikan cuplikan pusi berikut!


DOA

~ kepada pemeluk teguh
Tuhanku
Dalam termanggu
Aku masih menyebut nama-Mu
Biar susah sungguh
........................................................

(Doa: Chairil Anwar)space 

Kata menyebut pada kutipan puisi di atas mengandung makna konotasi yang berarti ....

Kata menyebut pada kutipan puisi di atas mengandung makna konotasi yang berarti ....space 

  1. berkataspace 

  2. berzikirspace 

  3. memanggilspace 

  4. berbicaraspace 

Iklan

E. Iga

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Sanata Dharma

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah pilihan B.

jawaban yang benar adalah pilihan B.space 

Iklan

Pembahasan

Kata konotasi adalah kata yang tidak mengandung makna sebenarnya. Kata itu telah mengalami penambahan-penambahan oleh penyair berdasarkan pengalaman, imajinasi, atau perasaannya. Kata menyebut pada kutipan puisi di atas mengandung makna konotasi yang berarti berzikir . Berdasarkan kutipan: Aku masih menyebut nama-Mu Pada kutipan tersebut penyair bermaksud ketika termenung ia selalu mengingat Allah dan berzikir, baik saat sedang kesusahan sekalipun. Dengan demikian jawaban yang benar adalah pilihan B.

Kata konotasi adalah kata yang tidak mengandung makna sebenarnya. Kata itu telah mengalami penambahan-penambahan oleh penyair berdasarkan pengalaman, imajinasi, atau perasaannya.


Kata menyebut pada kutipan puisi di atas mengandung makna konotasi yang berarti berzikir.

Berdasarkan kutipan:

Aku masih menyebut nama-Mu

Pada kutipan tersebut penyair bermaksud ketika termenung ia selalu mengingat Allah dan berzikir, baik saat sedang kesusahan sekalipun.

Dengan demikian jawaban yang benar adalah pilihan B.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

27

Mashudi Prabowo

Jawaban tidak sesuai

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kata-katagadis kecil berkaleng kecilbermakna ...

53

4.4

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia