Iklan

Iklan

Pertanyaan

Kapankah waktu pemerintahan kolonial di Indonesia dimulai ?

Kapankah waktu pemerintahan kolonial di Indonesia dimulai ?

Iklan

C. Susilo

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Jawaban

pemerintahan kolonial Belanda dimulai pada tahun 1800.

pemerintahan kolonial Belanda dimulai pada tahun 1800.undefined 

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pemerintahan VOC di Indonesia bukanlah pemerintahan langsung pihak Kerajaan Belanda. VOC merupakan perusahaan swasta yang memiliki properti swasta dan angkatan perang sendiri di wilayah Nusantara. Maraknya korupsi dan makin berkembangnya perusahaan dari negara lain dalam perebutan wilayah dagang menyebabkan bangkrutnya VOC. Kebangkrutan VOC ini kemudian membuat semua wilayahnya diambil alih oleh Belanda, dan per 1 Januari 1800, pemerintah Kerajaan Belanda mendirikan Hindia - Belanda untuk mengadministrasikan semua bekas wilayah VOC dan memulai pemerintahan koloni. Dengan demikian, pemerintahan kolonial Belanda dimulai pada tahun 1800.

Pemerintahan VOC di Indonesia bukanlah pemerintahan langsung pihak Kerajaan Belanda. VOC merupakan perusahaan swasta yang memiliki properti swasta dan angkatan perang sendiri di wilayah Nusantara. Maraknya korupsi dan makin berkembangnya perusahaan dari negara lain dalam perebutan wilayah dagang menyebabkan bangkrutnya VOC. Kebangkrutan VOC ini kemudian membuat semua wilayahnya diambil alih oleh Belanda, dan per 1 Januari 1800, pemerintah Kerajaan Belanda mendirikan Hindia - Belanda untuk mengadministrasikan semua bekas wilayah VOC dan memulai pemerintahan koloni.


Dengan demikian, pemerintahan kolonial Belanda dimulai pada tahun 1800.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

32

Rzta•rz

Pembahasan lengkap banget Makasih ❤️

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perjanjian yang mengakhiri kekuasan Inggris di Indonesia adalah ....

30

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia