Iklan

Pertanyaan

Kalor yang dibebaskan dalam reaksi netralisasi di bawah ini adalah 114 kJ. 2 NaOH ( a q ) + H 2 ​ SO 4 ​ ( a q ) → Na 2 ​ SO 4 ​ ( a q ) + 2 H 2 ​ O ( l ) Dengan menggunakan informasi ini, berapakah nilai yang paling mendekati untuk kalor yang dibebaskan dalam netralisasi berikut? Ba ( OH ) 2 ​ ( a q ) + 2 HCl ( a q ) → BaCl 2 ​ ( a q ) + 2 H 2 ​ O ( l )

Kalor yang dibebaskan dalam reaksi netralisasi di bawah ini adalah 114 kJ.



Dengan menggunakan informasi ini, berapakah nilai yang paling mendekati untuk kalor yang dibebaskan dalam netralisasi berikut?


  1. 57 kJspace

  2. 76 kJspace

  3. 114 kJspace

  4. 171 kJspace

  5. 228 kJspace

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

25

:

08

Klaim

Iklan

B. Rohmawati

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah C.

jawaban yang benar adalah C.

Pembahasan

Reaksi memilikibasa dengan index 1 (jumlah ada 1)dan asam dengan index 2 (jumlah ada 2) yang mirip dengan reaksi: Reaksi tersebut memiliki basa dengan index 2 dan asam dengan index 1. Sehingga perkiraan kalor yang dibebaskan adalah sama 114 kJ Jadi, jawaban yang benar adalah C.

Reaksi 2 Na O H left parenthesis italic a italic q right parenthesis plus H subscript 2 S O subscript 4 left parenthesis italic a italic q right parenthesis yields Na subscript 2 S O subscript 4 left parenthesis italic a italic q right parenthesis plus 2 H subscript 2 O open parentheses italic l close parentheses memiliki basa dengan index 1 (jumlah O H to the power of minus sign ada 1) dan asam dengan index 2 (jumlah H to the power of plus sign ada 2) yang mirip dengan reaksi:
 

Ba open parentheses O H close parentheses subscript 2 left parenthesis italic a italic q right parenthesis plus 2 H Cl left parenthesis italic a italic q right parenthesis yields Ba Cl subscript 2 left parenthesis italic a italic q right parenthesis plus 2 H subscript 2 O open parentheses italic l close parentheses


Reaksi tersebut memiliki basa dengan index 2 dan asam dengan index 1. Sehingga perkiraan kalor yang dibebaskan adalah sama 114 kJ


Jadi, jawaban yang benar adalah C.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

7

Devi Anggraeni

Jawaban tidak sesuai Pembahasan terpotong Pembahasan tidak menjawab soal

Iklan

Pertanyaan serupa

Untuk reaksi: H + ( a q ) + OH − ( a q ) → H 2 ​ O ( l ) △ H = − 56 kJ Jika 500 mL larutan NaOH 0,1 M dinetralkan dengan larutan HCl , berapa kilojoule energi yang dibebaskan?

5

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia