Iklan

Iklan

Pertanyaan

Bacalah teks berikut!


     (1) Sayangnya, film "Dilan 1990" bukan suatu film secara keseluruhan sebab film ini merupakan film bagian pertama yang akan ada lanjutannya. (2) Selain itu, akhir dari film dinilai “nanggung", namun membuat penasaran. (3) Tidak hanya kalangan remaja, orang dewasa pun bila menontonnya akan teringat kenangan masa muda tepatnya tahun 1990-an karena film ini menayangkan latar pada tahun tersebut. (4) Maka, tidak salah apabila menonton film ini.space  

Kalimat yang terdapat konjungsi kausalitas terdapat pada nomor ....

Kalimat yang terdapat konjungsi kausalitas terdapat pada nomor ....space  

  1. (1) dan (2)space  

  2. (2) dan (3)space  

  3. (1) dan (3)space  

  4. (3) dan (4)space  

Iklan

W. Wahyuni

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Makassar

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah pilihanC.

jawaban yang benar adalah pilihan C.space  

Iklan

Pembahasan

Teks ulasan adalah teks yang berisi penilaian terhadap suatu karya. Salah satu ciri kebahasaan teks ulasan adalah menggunakan konjungsi kausalitas, yakni kata hubung yang menunjukkan sebab-akibat, seperti sebab, karena, oleh sebab itu, oleh karena itu, sehingga , dan sebagainya. Berikut adalah kalimat yang memuat konjungsi kausalitas. Sayangnya, film "Dilan 1990" bukan suatu film secara keseluruhan sebab film ini merupakan film bagian pertama yang akan ada lanjutannya. Tidak hanya kalangan remaja, orang dewasa pun bila menontonnya akan teringat kenangan masa muda tepatnya tahun 1990-an karena film ini menayangkan latar pada tahun tersebut. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah pilihanC.

Teks ulasan adalah teks yang berisi penilaian terhadap suatu karya. Salah satu ciri kebahasaan teks ulasan adalah menggunakan konjungsi kausalitas, yakni kata hubung yang menunjukkan sebab-akibat, seperti sebab, karena, oleh sebab itu, oleh karena itu, sehingga, dan sebagainya. Berikut adalah kalimat yang memuat konjungsi kausalitas.

  1. Sayangnya, film "Dilan 1990" bukan suatu film secara keseluruhan sebab film ini merupakan film bagian pertama yang akan ada lanjutannya.
  2. Tidak hanya kalangan remaja, orang dewasa pun bila menontonnya akan teringat kenangan masa muda tepatnya tahun 1990-an karena film ini menayangkan latar pada tahun tersebut.

Dengan demikian, jawaban yang benar adalah pilihan C.space  

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

35

Yani Handayani

Mudah dimengerti

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Perhatikan kutipan teks ulasan berikut! Ide pokok yang terdapat dalam buku ini berupa ide tersirat. Penulis menggunakan cara yang cerdas, yaitu melalui visualisasi gambar dan bantuan ilustrasi ceri...

67

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia