Iklan
Pertanyaan
Perhatikan kutipan berikut!
"Kamu mau ke mana Ton?" tanya Gaga.
“Aku mau pulang saja”, jawab Toni.
“Lah, kan acaranya belum selesai Ton, penampilan vokal grup dari sekolah kita juga belum tampil loh”, kata Gaga.
“Ah kita sudah menunggu hampir 2 jam Ga, tetapi vokal grup sekolah kita juga belum tampil-tampil, aku pulang saja, lagipula cacing di perutku sudah menari-nari”, ujar Toni.
“Ya sudah kita tunggu sebentar lagi Ton, kita sudah terlanjur menunggu selama ini," jawab Gaga.
"Bagaimana jika penampilan dari sekolah kita sejam bahkan dua jam lagi?" tanya Toni.
“Tidak mungkin, sekarang sudah giliran sekolah Matahari, 2 sekolah lagi, giliran sekolah kita yang tampil, kamu yang sabar ya," jawab Gaga.
"Baiklah," ujar Toni.
Kalimat yang menunjukkan watak Toni yang tidak sabaran pada kutipan cerpen tersebut adalah ....
Aku mau pulang saja
Bagaimana jika penampilan dari sekolah kita sejam bahkan dua jam lagi
Lah, kan acaranya belum selesai Ton, penampilan vokal grup dari sekolah kita juga belum tampil loh
Ah kita sudah menunggu hampir 2 jam Ga, tetapi vokal grup sekolah kita juga belum tampil-tampil, aku pulang saja, lagipula cacing di perutku sudah menari-nari.
Iklan
N. Febriyanti
Master Teacher
Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta
3
0.0 (0 rating)
Iklan
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia