Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jika pewarisan penyakit alkaptonuria sama seperti albinisma, kemungkinan anak yang lahir alkaptonuria dari perkawinan kedua orang tua yang terlihat normal pembawa adalah ....

Jika pewarisan penyakit alkaptonuria sama seperti albinisma, kemungkinan anak yang lahir alkaptonuria dari perkawinan kedua orang tua yang terlihat normal pembawa adalah ....space space

  1. 0space space

  2. 0,25space space

  3. 0,50space space

  4. 0,75space space

  5. 1space space

Iklan

R. Yumna

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Opsi jawaban yang tepat adalah B. Alkaptonuria merupakan kelainan genetikyang diturunkan, dimana pada penderitanya alkapton tidak dapatdiubah menjadi asam maleyasetat dan selanjutnya menjadi H 2 0 dan C0 2 . Akibatnya urine berwarna coklat tua sampai hitam. P 1 = Hh ( carrier alkaptonuria) >< Hh ( carrier alkaptonuria) G 1 = H, h → H, h F 1 = Berdasarkan hal tersebut, maka kemungkinan anak yang lahir alkaptonuria dari perkawinan kedua orang tua yang terlihat normal pembawa atau carrier adalah 4 1 ​ atau 0,25.

Opsi jawaban yang tepat adalah B.

Alkaptonuria merupakan kelainan genetik yang diturunkan, dimana pada penderitanya alkapton tidak dapat diubah menjadi asam maleyasetat dan selanjutnya menjadi H20 dan C02. Akibatnya urine berwarna coklat tua sampai hitam.
P1 = Hh (carrier alkaptonuria)  Hh (carrier alkaptonuria)
G1 = H, h                                      H, h
F1 =

Berdasarkan hal tersebut, maka kemungkinan anak yang lahir alkaptonuria dari perkawinan kedua orang tua yang terlihat normal pembawa atau carrier adalah  atau 0,25.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

539

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Prosentase anak yang normal hasil perkawinan laki-laki hemofilia dengan perempuan normal adalah ...

1rb+

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2023 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia