Iklan

Pertanyaan

Jika 25,00 mL larutan asam sulfat ditemukan setara dengan 20,50 mL larutan natrium hidroksidsa, dan sebanyak 30,00 mL larutan natrium hidroksida ditemukan setara dengan 714,0 mg kalium biftalat murni, berapa berat barium sulfat yang dapat dihasilkan dari 50,00 mL larutan asam sulfat tersebut.

Jika 25,00 mL larutan asam sulfat ditemukan setara dengan 20,50 mL larutan natrium hidroksidsa, dan sebanyak 30,00 mL larutan natrium hidroksida ditemukan setara dengan 714,0 mg kalium biftalat murni, berapa berat barium sulfat yang dapat dihasilkan dari 50,00 mL larutan asam sulfat tersebut.space 

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

02

:

02

:

44

:

04

Klaim

Iklan

A. Muhammad

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

larutan 30,00mL larutan hidroksida ditemukans sertara denga 714,0 mg kalium biflatat murni, berarti jumlah mol pada kedua nya adalah sama Larutan 25,00mL asam sulfat setara dengan 20,50mL lartuan Natrium Hidroksida maka ditentukan terlebih dahulu molaritas dari 20,50 mL lartuan hidroksida Kemudian ditentukan molaritas dari asam sulfat yang setara dengan Natrium Hidroksida Pada pembentukan barium sulfat dari asam sulfat ditentukan dari molnya dan mol suatu larutan tidak pengaruhi oleh volume larutan maka mol dari asam sulfat 50mL sama dengan mol asam sulfat 25,00mL Jadi, barium sulfat yang dapat terbentuk seberat 1,189g.

larutan 30,00mL larutan hidroksida ditemukans sertara denga 714,0 mg kalium biflatat murni, berarti jumlah mol pada kedua nya adalah sama


begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell mol subscript kalium space biftalat end subscript end cell equals cell fraction numerator 0 comma 714 g over denominator 204.2 space g forward slash mol end fraction end cell row blank equals cell 0 comma 0035 mol end cell row cell M subscript NaoH end cell equals cell fraction numerator 0 comma 0035 mol over denominator 0 comma 03 L end fraction end cell row blank equals cell 0 comma 116 M end cell row blank blank blank end table end style


Larutan 25,00mL asam sulfat setara dengan 20,50mL lartuan Natrium Hidroksida maka ditentukan terlebih dahulu molaritas dari 20,50 mL lartuan hidroksida


begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell M subscript 1 cross times V subscript 1 end cell equals cell M subscript 2 cross times V subscript 2 end cell row cell 30 mL cross times 0 comma 166 M end cell equals cell M subscript 2 cross times 20 comma 50 mL end cell row cell M subscript 2 end cell equals cell 0 comma 25 M end cell end table end style


Kemudian ditentukan molaritas dari asam sulfat yang setara dengan Natrium Hidroksida 


begin mathsize 14px style M subscript 1 cross times V subscript 1 double bond M subscript 2 cross times V subscript 2 20 comma 50 cross times 0 comma 25 M double bond M subscript 2 cross times 25 comma 00 mL M subscript 2 equals 0 comma 205 M end style


Pada pembentukan barium sulfat dari asam sulfat ditentukan dari molnya dan mol suatu larutan tidak pengaruhi oleh volume larutan maka mol dari asam sulfat 50mL sama dengan mol asam sulfat 25,00mL

begin mathsize 14px style table attributes columnalign right center left columnspacing 0px end attributes row cell Mol subscript asam space sulfat end subscript end cell equals cell 0 comma 205 M cross times 0 comma 025 L end cell row blank equals cell 0 comma 0051 space mol end cell row blank blank blank row cell H subscript 2 S O subscript 4 and Ba open parentheses O H close parentheses subscript 2 end cell rightwards arrow cell Ba open parentheses S O subscript 4 close parentheses and 2 H subscript 2 O end cell row blank blank cell 0 comma 0051 space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space space 0 comma 0051 end cell row mol equals cell g over Mr end cell row g equals cell mol cross times Mr end cell row blank equals cell 0 comma 0051 mol cross times 233 gr forward slash mol end cell row blank equals cell 1 comma 189 g end cell row blank blank blank end table end style


Jadi, barium sulfat yang dapat terbentuk seberat 1,189g.space 


 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

8

Iklan

Pertanyaan serupa

Tentukan konsentrasi larutan NaOH 10% (m/m), M r ​ NaOH = 40, dalam satuan molaritas. Massa jenis larutan dianggap sama dengan massa jenis air = 1 g . cm − 3

48

0.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia