Iklan

Pertanyaan

Jika 10 gram dari masing-masing zat di bawah ini dilarutkan dalam 1 kg air, zat manakah yang akan memberikan larutan dengan titik beku paling rendah?

Jika 10 gram dari masing-masing zat di bawah ini dilarutkan dalam 1 kg air, zat manakah yang akan memberikan larutan dengan titik beku paling rendah? 

  1. etanol, 

  2. gliserin, 

  3. glukosa, 

  4. metanol, 

  5. semua zat di atas memberikan efek yang sama 

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

19

:

48

Klaim

Iklan

Q. 'Ainillana

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Jawaban yang tepat adalah opsi D. Untuk zat non elektrolit, besarna penurunan titik beku larutan ( △ T f ​ ) adalah: △ T f ​ = m × K f ​ △ T f ​ = M r ​ g ​ × p 1000 ​ dimana M r ​ adalah massa molekul relatif dari zat terlarut, g adalah massa zat terlarut dan p adalah massa pelarut.Karena untuk masing-masing zat massa terlarut, g dan massa pelarut, p sama, maka △ T f ​ hanya bergantung pada M r ​ . Agar T f ​ paling rendah maka △ T f ​ harus paling besar, berarti M r ​ nya harus paling kecil. Berdasarkan pilihan pada soal, zat yang mempunyai M r ​ paling kecil diantara yang lainnya adalah zat yang rumus molekulnya paling sederhana yaitu CH 3 ​ OH atau metanol.

Jawaban yang tepat adalah opsi D.

Untuk zat non elektrolit, besarna penurunan titik beku larutan  adalah:

dimana  adalah massa molekul relatif dari zat terlarut,   adalah massa zat terlarut dan  adalah massa pelarut. Karena untuk masing-masing zat massa terlarut,  dan massa pelarut,  sama, maka  hanya bergantung pada . Agar  paling rendah maka  harus paling besar, berarti nya harus paling kecil. 

Berdasarkan pilihan pada soal, zat yang mempunyai  paling kecil diantara yang lainnya adalah zat yang rumus molekulnya paling sederhana yaitu  atau metanol.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

19

Galuh Putri

Makasih ❤️

Iklan

Pertanyaan serupa

Percobaan penentuan titik beku larutan garam NaCl dan larutan urea CO ( NH ) 2 ​ menghasilkan data sebagai berikut: Data tersebut menunjukkan bahwa penurunan titik beku larutan ... Berba...

13

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia