Iklan

Iklan

Pertanyaan

Hanya sesaat sebelum kembali riuh. Teriakan. Jeritan klakson. Titik-titik yang meluncur serentak seperti derap sepatu tentara yang melangkah dengan kemarahan. 

(cuplikan cerpen "Ema ingin Naik Haji", Asma Nadia)space 

Jeritan klakson pada cuplikan teks cerpen di atas termasuk ke dalam majas ......

Jeritan klakson pada cuplikan teks cerpen di atas termasuk ke dalam majas ......space 

  1. metaforaspace 

  2. similespace 

  3. personifikasispace 

  4. hiperbolaspace 

Iklan

A. Dwianto

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang tepat adalah pilihan C.

jawaban yang tepat adalah pilihan C.space 

Iklan

Pembahasan

Cerpen merupakan karya sastra berupa cerita pendek yang bersifat fiksi tentang sebuah kehidupan. Salah satu unsur dalam cerpen adalah majas. Majas merupakansalah satu bentuk gaya bahasa untuk mendapatkan suasana dalam sebuah kalimat agar semakin hidup. Mudahnya bisa kita pahami bahwa majas itu bisa menjadi ungkapan yang bisa menghidupkan suatu kalimat. Majas melakukan penyimpangan dari makna dari suatu kata yang biasa digunakan. Jeritan klakson pada cuplikan teks cerpen di atas termasuk ke dalam majas personifikasi karena mempersamakan perbuatan benda dengan perbuatan manusia. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan C.

Cerpen merupakan karya sastra berupa cerita pendek yang bersifat fiksi tentang sebuah kehidupan. Salah satu unsur dalam cerpen adalah majas. Majas merupakan salah satu bentuk gaya bahasa untuk mendapatkan suasana dalam sebuah kalimat agar semakin hidup. Mudahnya bisa kita pahami bahwa majas itu bisa menjadi ungkapan yang bisa menghidupkan suatu kalimat. Majas melakukan penyimpangan dari makna dari suatu kata yang biasa digunakan.

Jeritan klakson pada cuplikan teks cerpen di atas termasuk ke dalam majas personifikasi karena mempersamakan perbuatan benda dengan perbuatan manusia.

Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah pilihan C.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Yanto sudah lebih dari sepuluh tahun mengabdikan diri sebagai seorang guru di sebuah SMA di Kota Buaya. Adiknya, Wulan, juga menjadi guru di SMP, dan kakaknya, Wati menjadi dosen perguruan tinggi. Ora...

196

4.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

info@ruangguru.com

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia