Iklan

Pertanyaan

Jepang membentuk panitia pengerahan tenaga untuk mengeksploitasi tenaga kerja di tiap-tiap daerah. Panitia tersebut bernama ....

Jepang membentuk panitia pengerahan tenaga untuk mengeksploitasi tenaga kerja di tiap-tiap daerah. Panitia tersebut bernama .... space space

  1. Romusa space space

  2. Pusat tenaga rakyat space space

  3. Pusat tenaga kerja space space

  4. Romukyokai space space

  5. Tonarigumi space space

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

18

:

09

:

47

Klaim

Iklan

S. Salsabilla

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

jawaban yang benar adalah D.

jawaban yang benar adalah D.

Pembahasan

Pada masa pendudukan Jepang, pemerintah Jepang menerapkan sistem kerja paksa yang dikenal sebagairomusha. Para penduduk pribumi yang ditarik menjadi tenaga kerja romusha ditugaskan untuk membangun kubu-kubu pertahanan, jalan raya, lapangan udara, hingga jembatan-jembatan. Pada awalnya, tenaga kerja romusha dikerahkan di Pulau Jawa yang memiliki kepadatan penduduk tinggi kemudian dibentuk barisan romusha sebagai sarana propaganda. Desa-desa diwajibkan untuk menyiapkan sejumlah tenaga romusha. Panitia pengerahan tersebut disebut dengan Romukyokai. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah D.

Pada masa pendudukan Jepang, pemerintah Jepang menerapkan sistem kerja paksa yang dikenal sebagai romusha. Para penduduk pribumi yang ditarik menjadi tenaga kerja romusha ditugaskan untuk membangun kubu-kubu pertahanan, jalan raya, lapangan udara, hingga jembatan-jembatan. Pada awalnya, tenaga kerja romusha dikerahkan di Pulau Jawa yang memiliki kepadatan penduduk tinggi kemudian dibentuk barisan romusha sebagai sarana propaganda. Desa-desa diwajibkan untuk menyiapkan sejumlah tenaga romusha. Panitia pengerahan tersebut disebut dengan Romukyokai. 

Dengan demikian, jawaban yang benar adalah D.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

1

Echa Larastia

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Pertanyaan serupa

Tahun 1943 Jepang melancarkan kampanye tentang romusha sebagai prajurit ekonomi atau pahlawan pekerja bagi kemenangan perang Asia Timur Raya. Kampanye tersebut dilakukan untuk menarik simpati rakyat k...

2

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02130930000

02130930000

Ikuti Kami

©2026 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia