Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jelaskan sejarah singkat berdirinya kerajaan Majapahit?

Jelaskan sejarah singkat berdirinya kerajaan Majapahit?

Iklan

I. Agung

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

Jawaban terverifikasi

Jawaban

kerajaan Mapahit merupakan kerajaan yang berdiri pada tahun 1293, dengan Raden Wijaya sebagai raja pertama yang merupakan keturunan dari kerajaanSingasari.

kerajaan Mapahit merupakan kerajaan yang berdiri pada tahun 1293, dengan Raden Wijaya sebagai raja pertama yang merupakan keturunan dari kerajaan Singasari.

Iklan

Pembahasan

Kerajaan Majapahit merupakan salah satu kerajaan bercorak Hindu Budha di Indonesia. Kerajaan Hindu Budha terakhir di Nusantara itu titik awalnya berlokasi di daerah Tarik, Sidoardjo. Menurut Prasasti Kudadu tahun 1294 nama asli pendiri Majapahit adalah Nararya Sanggramawijaya. Sedangkan dalam Negarakertagama pendiri Majapahit adalah Dyah Wijaya atau dikenal Raden Wijaya sebagai pendiri dari Kerajaan Majapahit yang berdiri pada tahun 1293 Masehi. Cikal bakal kerajaan Majapahit tidak bisa lepas dari sejarah kerajaan Singasari. Sebab, Raden Wijaya adalah putra Singasari yang berhasil melarikan diri saat peperangan di kerajaannya dan mendirikan kerajaan baru Majapahit. Dengan demikian, garis keturunanan pendiri kerajaan Majapahit merupakan pewaris kekuasaan kerajaan Singasari yang sebelumnya runtuh. Dengan demikian, kerajaan Mapahit merupakan kerajaan yang berdiri pada tahun 1293, dengan Raden Wijaya sebagai raja pertama yang merupakan keturunan dari kerajaanSingasari.

Kerajaan Majapahit merupakan salah satu kerajaan bercorak Hindu Budha di Indonesia. Kerajaan Hindu Budha terakhir di Nusantara itu titik awalnya berlokasi di daerah Tarik, Sidoardjo. Menurut Prasasti Kudadu tahun 1294 nama asli pendiri Majapahit adalah Nararya Sanggramawijaya. Sedangkan dalam Negarakertagama pendiri Majapahit adalah Dyah Wijaya atau dikenal Raden Wijaya sebagai pendiri dari Kerajaan Majapahit yang berdiri pada tahun 1293 Masehi. Cikal bakal kerajaan Majapahit tidak bisa lepas dari sejarah kerajaan Singasari. Sebab, Raden Wijaya adalah putra Singasari yang berhasil melarikan diri saat peperangan di kerajaannya dan mendirikan kerajaan baru Majapahit. Dengan demikian, garis keturunanan pendiri kerajaan Majapahit merupakan pewaris kekuasaan kerajaan Singasari yang sebelumnya runtuh.

Dengan demikian, kerajaan Mapahit merupakan kerajaan yang berdiri pada tahun 1293, dengan Raden Wijaya sebagai raja pertama yang merupakan keturunan dari kerajaan Singasari.

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

2

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Kerajaan Singasari memiliki kemiripan dengan kerajaan Majapahit. Kemiripan tersebut dapat dilihat dengan adanya kesamaan pola kebijakan yang dibuat, khususnya dalam bidang agama. Kedua kerajaan ini te...

142

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia