Jelaskan proses terjadinya batuk !
N. Puspita
Master Teacher
Batuk adalah salah satu cara untuk dapat membersihkan saluran pernafasan dari lendir atau benda asing yang masuk sebagai refleks pertahanan tubuh. Batuk merupakan suatu rangkaian refleks yang terdiri dari reseptor batuk, saraf aferen, pusat batuk, saraf eferen,dan efektor. Rangsangan pada reseptor batuk yang terdapat pada faring, laring, trakea, bronkus, hidung, telinga, lambung dan perikardium akan dibawa oleh saraf aferen ke pusat batuk yaitu medula untuk diteruskan ke efektor batuk (otot faring, laring, diafragma, dan interkostal) melalui saraf eferen. Berikut ini proses terjadinya batuk:
379
0.0 (0 rating)
RUANGGURU HQ
Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860
Produk Ruangguru
Produk Lainnya
Bantuan & Panduan
Hubungi Kami
©2022 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia