Iklan

Pertanyaan

Jelaskan perbedaan istilah berikut! Seleksi direksional dan seleksi distruptif.

Jelaskan perbedaan istilah berikut!

Seleksi direksional dan seleksi distruptif.space 

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

10

:

36

:

16

Klaim

Iklan

Y. Laksmi

Master Teacher

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Semarang

Jawaban terverifikasi

Pembahasan

Seleksi direksional merupakan tipe seleksi alam yang memilih satu bentuk ekstrem dari beberapa fenotipe dalam suatu populasi. Perubahan kondisi lingkungan seperti perubahan iklim atau munculnya penyakit dan pemangsa baru, dapat menekan suatu populasi ke arah satu sifat yang ekstrem. Sementara, seleksi disruptif merupakan tipe seleksi alam yang memilih dua bentuk fenotipe ekstrem sehingga bentuk pertengahan dihilangkan. Kadang-kadang seleksi alam mendukung hal yang ekstrem sehingga menyebabkan alel yang memiliki bentuk karakter pertengahan menjadi tidak umum ada di dalam suatu populasi.

Seleksi direksional merupakan tipe seleksi alam yang memilih satu bentuk ekstrem dari beberapa fenotipe dalam suatu populasi. Perubahan kondisi lingkungan seperti perubahan iklim atau munculnya penyakit dan pemangsa baru, dapat menekan suatu populasi ke arah satu sifat yang ekstrem.

Sementara, seleksi disruptif merupakan tipe seleksi alam yang memilih dua bentuk fenotipe ekstrem sehingga bentuk pertengahan dihilangkan. Kadang-kadang seleksi alam mendukung hal yang ekstrem sehingga menyebabkan alel yang memiliki bentuk karakter pertengahan menjadi tidak umum ada di dalam suatu populasi.space 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Iklan

Pertanyaan serupa

Frekuensi gen di masyarakat dapat mengalami perubahan karena berbagai hal, antara lain, …, …, …, dan migrasi.

1

4.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia