Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jelaskan pengertian dari kelainan sistem peredaran darah embolus!

Jelaskan pengertian dari kelainan sistem peredaran darah embolus! 

Iklan

N. Puspita

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Emboli adalah hambatan pada aliran pembuluh darah dapat berupa gelembung udara atau darah yang menggumpal. Emboli yang muncul pada tubuh manusia dapat mengganggu organ tubuh karena kekurangan oksigen. Gejala pada seseorang yang mengidap emboli dapat berbeda-beda, tergantung pada tipe dan lokasi sumbatan pembuluh darah tersebut.Organ-organ vital, seperti otak, jantung, dan paru-paru, tidak bisa berfungsi dengan baik ketika pasokan oksigen terhambat. Pada otak, emboli menyebabkan stroke. Sedangkan pada paru-paru, emboli menyebabkan embolisme paru. Bukan hanya fungsi organ saja yang terganggu, tetapi juga terlalu lama kekurangan oksigen bisa membuat jaringan organ tersebut rusak secara permanen.Tubuh setiap manusia memiliki tiga tipe pembuluh darah, yaitu arteri, vena, dan kapiler. Apabila salah satu dari pembuluh darah tersebut tersumbat, maka fungsi dari organ akan mengalami gangguan. Apabila tidak mendapatkan penanganan yang tepat, penyumbatan pembuluh darah yang menggangu fungsi organ dapat menyebabkan kerusakan permanen pada organ tersebut.

Emboli adalah hambatan pada aliran pembuluh darah dapat berupa gelembung udara atau darah yang menggumpal. Emboli yang muncul pada tubuh manusia dapat mengganggu organ tubuh karena kekurangan oksigen. Gejala pada seseorang yang mengidap emboli dapat berbeda-beda, tergantung pada tipe dan lokasi sumbatan pembuluh darah tersebut. Organ-organ vital, seperti otak, jantung, dan paru-paru, tidak bisa berfungsi dengan baik ketika pasokan oksigen terhambat. Pada otak, emboli menyebabkan stroke. Sedangkan pada paru-paru, emboli menyebabkan embolisme paru. Bukan hanya fungsi organ saja yang terganggu, tetapi juga terlalu lama kekurangan oksigen bisa membuat jaringan organ tersebut rusak secara permanen. Tubuh setiap manusia memiliki tiga tipe pembuluh darah, yaitu arteri, vena, dan kapiler. Apabila salah satu dari pembuluh darah tersebut tersumbat, maka fungsi dari organ akan mengalami gangguan. Apabila tidak mendapatkan penanganan yang tepat, penyumbatan pembuluh darah yang menggangu fungsi organ dapat menyebabkan kerusakan permanen pada organ tersebut.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

24

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Sebutkan apa saja dan jelaskan secara singkat mengenai gangguan pada sistem peredaran darah!

1

3.5

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia