Iklan

Iklan

Pertanyaan

Jelaskan pembuahan ganda yang terjadi pada Angiospermae . . .

Jelaskan pembuahan ganda yang terjadi pada Angiospermae . . . 

  1. . . . 

  2. . . . 

Iklan

T. TA.KakRivani

Master Teacher

Jawaban terverifikasi

Iklan

Pembahasan

Pembahasan
lock

Pembuahan ganda pada angiosperma diawali dengan jatuhnya serbuk sari di kepala putik. Buluhsari akan mengalami pertumbuhan memanjangdi dalam tangkai putik untuk mencapaibakal biji. Selama pertumbuhan memanjangbuluh sari,terjadi pembelahan inti serbuk sari menjadi inti vegetatif, inti generatif pertama, dan inti generatif kedua. Inti vegetatifberperan sebagai penunjuk jalan hingga mencapai bakal biji lalu mati. Inti generatif 1 akan membuahi ovum dan membentuk zigot sementarainti generatif dua membuahi inti kandung lembaga sekunder membentuk endosperma .

Pembuahan ganda pada angiosperma diawali dengan jatuhnya serbuk sari di kepala putik. Buluh sari akan mengalami pertumbuhan memanjang di dalam tangkai putik untuk mencapai bakal biji. Selama pertumbuhan memanjang buluh sari, terjadi pembelahan inti serbuk sari menjadi inti vegetatif, inti generatif pertama, dan inti generatif kedua. Inti vegetatif berperan sebagai penunjuk jalan hingga mencapai bakal biji  lalu mati. Inti generatif 1 akan membuahi ovum dan membentuk zigot sementara inti generatif dua membuahi inti kandung lembaga sekunder membentuk endosperma.undefined 

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

10

Galuh Safinatun Najah

Pembahasan lengkap banget

e

Pembahasan lengkap banget

Iklan

Iklan

Pertanyaan serupa

Pada akhir megasporogenesis terdapat tiga inti yang terdapat di daerah mikrofil, yaitu...

9

5.0

Jawaban terverifikasi

RUANGGURU HQ

Jl. Dr. Saharjo No.161, Manggarai Selatan, Tebet, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12860

Coba GRATIS Aplikasi Roboguru

Coba GRATIS Aplikasi Ruangguru

Download di Google PlayDownload di AppstoreDownload di App Gallery

Produk Ruangguru

Hubungi Kami

Ruangguru WhatsApp

+62 815-7441-0000

Email info@ruangguru.com

[email protected]

Contact 02140008000

02140008000

Ikuti Kami

©2024 Ruangguru. All Rights Reserved PT. Ruang Raya Indonesia